Masuk zona Liga Champions, Wenger dapat Rp 1 Triliun

Kamis, 21 Februari 2013 - 13:43 WIB
Masuk zona Liga Champions,...
Masuk zona Liga Champions, Wenger dapat Rp 1 Triliun
A A A
Sindonews.com- Di tengah krisis yang mendera Arsenal, manajemen The Gunners berjanji akan memberikan dana transfer musim depan sebesar 70 juta poundsterling (sekitar Rp 1 Triliun) kepada sang manajer, Arsene Wenger. Namun, jumlah tersebut bisa jadi berkurang apabila Arsenal tidak berhasil menembus zona Liga Champions musim depan.

Wenger sendiri akan bertemu dengan para petinggi Arsenal dalam pertemuan bulanan Kamis (21/2/2013). Pertemuan tersebut diperkirakan akan membahas krisis yang tengah menimpa klub. Dilansir mirror.co.uk Kamis (21/2/2013) pertemuan tersebut akan dihadiri oleh pemegang saham mayoritas di Arsenal, Stan Kroenke.

Manajemen Arsenal sendiri menargetkan akan membeli tiga atau empat pemain berkelas musim depan. Namun, hal tersebut bergantung dari bisa atau tidaknya Wenger membawa Arsenal masuk zona Champions musim depan.
(aww)
Berita Terkait
Wenger Berharap Mikel...
Wenger Berharap Mikel Arteta Bisa Kembalikan Budaya Arsenal
Mengenang Jose Antonio...
Mengenang Jose Antonio Reyes, Penggawa Invincibles Arsenal 1 Dasawarsa Lalu
Mikel Arteta Harap Aubameyang...
Mikel Arteta Harap Aubameyang Perpanjang Kontrak di Arsenal
Orlando City vs Arsenal:...
Orlando City vs Arsenal: The Gunners Petik 4 Kemenangan Beruntun Usai Tekuk The Lions
Tekuk Tottenham Hotspur,...
Tekuk Tottenham Hotspur, Arsenal Makin Berjaya di Puncak Klasemen
Arsenal Curi Poin Penuh...
Arsenal Curi Poin Penuh dari Markas Chelsea
Berita Terkini
Uzbekistan U-17 Tunggu...
Uzbekistan U-17 Tunggu Pemenang Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17 di Semifinal
1 menit yang lalu
Marc Marquez Juara MotoGP...
Marc Marquez Juara MotoGP Qatar 2025, Dominasi Berlanjut
4 jam yang lalu
Drama Adu Penalti! Arab...
Drama Adu Penalti! Arab Saudi Singkirkan Juara Bertahan Jepang di Piala Asia U-17
7 jam yang lalu
Hasil Pertandingan dan...
Hasil Pertandingan dan Klasemen Liga Inggris 2024/2025: Liverpool Makin Kokoh!
8 jam yang lalu
Hasil Liverpool vs West...
Hasil Liverpool vs West Ham United, Skor 2-1: Mohamed Salah Ukir Sejarah Baru
8 jam yang lalu
Timnas Indonesia U-17...
Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Awas, Lebih Ngeri dari Korea Selatan!
12 jam yang lalu
Infografis
Persaingan Top Skor...
Persaingan Top Skor Liga Champions 2024/2025 Makin Sengit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved