Nyaris kalah, Cavs bekuk Jazz

Kamis, 07 Maret 2013 - 13:03 WIB
Nyaris kalah, Cavs bekuk...
Nyaris kalah, Cavs bekuk Jazz
A A A
Sindonews.com - Cleveland Cavaliers (Cavs) memenangi pertarungan sengit saat memukul Utah Jazz dengan skor 104-101 dalam lanjutan NBA, Kamis WIB (7/3/2013). Pemain Cavs, Kyrie Irving menjadi bintang dalam pertandingan tersebut dengan torehan total 20 poin, 10 assist, dan 7 rebound.

Cavs sebenarnya sempat tertinggal 92-100 saat pertandingan tinggal tersisa tiga menit. Namun, Irving yang baru kembali dari cedera mampu mencetak 8 poin dan 2 rebound. Saat pertandingan hanya menyisakan 56 detik, Irving berhasil mencuri bola dari lawan dan kemudian memberikannya kepada Wayne Ellington yang mencetak dunk. Cavs pun akhirnya menang.

Sementara itu, Pelatih Cavs, Byron Scott mengaku gembira dengan kemenangan ini. Scott mengaku para pemainnya sempat kehilangan semangat bermain. Mereka baru benar-benar menunjukannya saat pertandingan tinggal tersisa 15 menit. Nasihat Scott tidak sia-sia karena Tristan Thompson kemudian mampu mencetak 16 poin dan 12 rebound.

"Selamat Natal. Kami beruntung. Pada dasarnya, kemenangan itu merupakan suatu pemberian Tuhan. Saya sempat mengatakan kepada para pemain bahwa mereka telah kehilangan semangat. Kemudian saya meminta mereka untuk menunjukannya di 15 menit terakhir," katanya sperti dilansir situs resmi NBA.
(wbs)
Berita Terkait
Subaru XV 2.0i 2013,...
Subaru XV 2.0i 2013, SUV AWD Mewah dan Ganteng, Harga Anjlok
Keseruan NBA Cares di...
Keseruan NBA Cares di Jakarta, Grant Williams dan Marques Bolden Latih Siswa SDN Rawa Barat 05
Dualisme PSSI Tahun...
Dualisme PSSI Tahun 2012 Penyebab Timnas Indonesia Gagal Total di Piala AFF 2012
Kisah Greysia Polii:...
Kisah Greysia Polii: Skandal Olimpiade 2012, Pensiun, Tragedi, Emas Olimpiade 2020
Tekuk Clippers, Phoenix...
Tekuk Clippers, Phoenix Suns Juara Wilayah Barat
Giannis Antetokounmpo...
Giannis Antetokounmpo Bawa Bucks Menang di Markas Pacers
Berita Terkini
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
3 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
8 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
8 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
9 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
9 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
10 jam yang lalu
Infografis
Eks Letnan Kolonel AS:...
Eks Letnan Kolonel AS: Ukraina Harus Terima Kalah Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved