Usain Bolt kalahkan Messi

Selasa, 12 Maret 2013 - 11:09 WIB
Usain Bolt kalahkan...
Usain Bolt kalahkan Messi
A A A
Sindonews.com - Sprinter Jamaika, Usain Bolt dan atlet lompat jauh asal Inggris, Jessica Ennis, memenangkan penghargaan Laureus World Sportsman and Sportswoman of the Year, Senin (11/3/2013) waktu setempat. Penghargaan itu didapat atas keberhasilan mereka di Olimpiade 2012 London.

Bolt berhasil mengalahkan nominasi lainnya. Di antaranya adalah Michael Phelps (perenang Amerika Serikat), Mo Farah (atlet maraton Inggris), Bradley Wiggins (pebalap sepeda Inggris), Sebastian Vettel (pembalap F1), dan Lionel Messi (pemain Barcelona).

Pada ajang multi event tersebut, Bolt mampu meraih emas di nomor 100 meter, 200 meter dan 4X100 meter. Sementara itu, Ennis meraih satu medali emas dalam turnamen yang berlangsung di negaranya sendiri tersebut.

Mengenakan jas dan dasi serta memegang trofi di tangannya, Bolt berjanji akan mempertahankan prestasinya itu di Olimpiade 2016. "Pasti saya akan berada di sini (Brasil) pada tahun 2016,"tuturnya.
(wir)
Berita Terkait
Rikki Marthin Tercepat,...
Rikki Marthin Tercepat, Atletik Sumbang Emas Lagi di SEA Games 2023
Kejuaraan Atletik Afrika...
Kejuaraan Atletik Afrika 2020, Tunggu Kesiapan Aljazair
Bali-Nusra Qualifiers...
Bali-Nusra Qualifiers Loloskan 32 Atlet Pelajar ke National Championships
PASI Jateng Berharap...
PASI Jateng Berharap Champion SAC Indonesia Motivasi Sekolah Kembangkan Atletik Pelajar
3 Rekor Nasional Tercipta...
3 Rekor Nasional Tercipta di Champion SAC Indonesia 2022–Central Java Qualifiers
Presiden Jokowi Apresiasi...
Presiden Jokowi Apresiasi Pelaksanaan Champion SAC Indonesia
Berita Terkini
Asnawi Mangkualam dan...
Asnawi Mangkualam dan Muhammad Ferarri Masuk Skuad ASEAN All-Stars vs Manchester United
34 menit yang lalu
Jadwal Semifinal Liga...
Jadwal Semifinal Liga Europa 2024/2025: 2 Raksasa Liga Inggris Bentrok di Final?
1 jam yang lalu
Laga Gila 9 Gol! Manchester...
Laga Gila 9 Gol! Manchester United Singkirkan Lyon, Lolos Semifinal
3 jam yang lalu
UzbekistanSusul Arab...
UzbekistanSusul Arab Saudi ke Final Piala Asia U-17 2025
3 jam yang lalu
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
6 jam yang lalu
Hasil Piala Asia U-17...
Hasil Piala Asia U-17 2025: Drama Adu Penalti, Arab Saudi U-17 Kalahkan Korea Selatan U-17
8 jam yang lalu
Infografis
8 Alasan Jake Paul Mampu...
8 Alasan Jake Paul Mampu Kalahkan Mike Tyson dengan Meyakinkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved