Pemegang rekor lari marathon pensiun

Jum'at, 29 Maret 2013 - 05:59 WIB
Pemegang rekor lari...
Pemegang rekor lari marathon pensiun
A A A
Sindonews.com - Pelari marathon asal Inggris, Paula Radcliffe menegaskan jika karirnya mungkin akan berakhir setelah cedera kaki kirinya yang telah dirasakannya pada musim lalu tak kunjung memberikan perubahan.

Radcliffe merupakan salah satu atlet terkemuka di Inggris. Pasalnya, hingga sejauh ini belum ada yang memecahkan rekornya ketika ia mampu menyelesaikannya dengan dua jam, 15 menit, 25 detik. Namun cedera yang dialaminya tersebut telah menghambat karirnya di dunia olahraga ini.

Pelari veteran, 39 tahun mengatakan, bahwa dirinya belum pernah melakukan joging selama delapan bulan, sejak ia absen dari event olahraga terbesar di dunia Olimpiade London tahun lalu. Padahal Radcliffe sangat ingin tampil di kejuaraan marathon London 10 km yang akan berlangsung pada bulan depan nanti.

Radcliffe juga sempat berharap sebelum mengakhiri karirnya dia ingin setidaknya tampil dalam satu kejuaraan untuk lebih tampil kompetitif. Tapi ia tahu bahwa itu tidak akan mungkin lagi terjadi. "Target yang telah saya rencanakan telah hilang. Jadi saya hanya bersikap realistis bahwa keinginan saya untuk tampil tidak akan mungkin," terangnya seperti dilansir BBC Sport, Jumat (29/3/2013).
(akr)
Berita Terkait
Rikki Marthin Tercepat,...
Rikki Marthin Tercepat, Atletik Sumbang Emas Lagi di SEA Games 2023
Kejuaraan Atletik Afrika...
Kejuaraan Atletik Afrika 2020, Tunggu Kesiapan Aljazair
Bali-Nusra Qualifiers...
Bali-Nusra Qualifiers Loloskan 32 Atlet Pelajar ke National Championships
Presiden Jokowi Apresiasi...
Presiden Jokowi Apresiasi Pelaksanaan Champion SAC Indonesia
PASI Jateng Berharap...
PASI Jateng Berharap Champion SAC Indonesia Motivasi Sekolah Kembangkan Atletik Pelajar
3 Rekor Nasional Tercipta...
3 Rekor Nasional Tercipta di Champion SAC Indonesia 2022–Central Java Qualifiers
Berita Terkini
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
1 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
1 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
3 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
4 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
4 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
6 jam yang lalu
Infografis
Rekor! Terdapat 771.000...
Rekor! Terdapat 771.000 Tunawisma di Seluruh Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved