Haas sudah puas masuk semifinal

Sabtu, 30 Maret 2013 - 15:29 WIB
Haas sudah puas masuk...
Haas sudah puas masuk semifinal
A A A
Sindonews.com - Meski gagal juara, Tommy Haas sudah senang dengan pencapaiannya di Miami Masters 2013. Petenis asal Jerman itu sudah cukup puas menembus babak semifinal.

Haas gagal melaju ke final setelah kalah dari David Ferrer, Sabtu (30/3/2013). Petenis berusia 34 tahun itu menyerah 6-4, 2-6, 3-6.

"Setiap Anda kalah itu akan terasa berat. Tapi mengalahkan Novak Djokovic, terus kembali, mengalahkan Simon dan melaju ke semifinal - ini adalah turnamen yang luar biasa. Sesuatu seperti itu yang saya pasti akan hargai selama sisa hidup saya,"kata Haas kepada wartawan, seperti dilansir Sportsmole.

Haas kemudian menyatakan, dirinya belum akan pensiun dari dunia tenis. "Saya akan terus berusaha selama saya bisa, karena ini sesuatu yang menyenangkan. Pada akhirnya, waktu yang paling menyenangkan adalah ketika saya di lapangan bermain tenis yang hebat, menghibur pentontong, bermain di depan mereka dan di stadion besar,"jelasnya.
(wir)
Berita Terkait
Para Bintang Tenis Bertarung...
Para Bintang Tenis Bertarung di ATP Miami Open! Streaming di VISION+
Kondisi Tidak Fit, Viktor...
Kondisi Tidak Fit, Viktor Axelsen Absen di Indonesia Masters 2023
Tuntun Kesetaraan Ras,...
Tuntun Kesetaraan Ras, Pemain NBA Tolak Namanya Dipasang di Jersey
Gerardo Martino Resmi...
Gerardo Martino Resmi Latih Inter Miami, Reuni dengan Lionel Messi
Luis Suarez Pensiun...
Luis Suarez Pensiun usai Berseragam Inter Miami
Benamkan Boston Celtics,...
Benamkan Boston Celtics, Miami Heat Amankan Tiket Play Off NBA
Berita Terkini
3 Pemain Korea Utara...
3 Pemain Korea Utara U-17 yang Berpotensi Repotkan Timnas Indonesia U-17 di Perempat Final
1 jam yang lalu
Raja Gol Fase Grup Piala...
Raja Gol Fase Grup Piala Asia U-17 2025: Evandra Florasta Tak Tergoyang!
2 jam yang lalu
3 Fakta Menarik Timnas...
3 Fakta Menarik Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17 di Perempat Final Piala Asia U-17
3 jam yang lalu
Daftar 9 Negara Asia...
Daftar 9 Negara Asia yang Lolos ke Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Wakil ASEAN!
3 jam yang lalu
Jadwal Lengkap Perempat...
Jadwal Lengkap Perempat Final Piala Asia U-17 2025
4 jam yang lalu
Timnas Indonesia U-17...
Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17 di Perempat Final Piala Asia U-17
5 jam yang lalu
Infografis
2 Alasan Hamas Sudah...
2 Alasan Hamas Sudah Memiliki Kendali Penuh di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved