Ditaksir raksasa Eropa, Lyon tak jual Granier
A
A
A
Sindonews.com – Perfoma menawan Clemen Granier bersama Lyon membuatnya dilirik beberapa klub elit Eropa. Dikabarkan Chelsea, Juventus dan Liverpool tertarrik untuk mendatangkan gelandang serang asal Prancis itu.
Nampaknya keinginan ketiga klub tersebut bakal pupus. Pasalnya Presiden Lyon, Jean-Michel Aulas mengaku tak akan melepas Granier pada bursa transfer musim panas mendatang. Menurutnya pemain berusia 22 tahun itu masih dibutuhkan oleh timnya.
“Kami telah berbicara dengan Granier. Klub berada di posisi dimana tak akan melepaskan pemain yang telah dibesarkan di klub ini dan telah menjadi pemain matang,” ungkap Aulas seperti dikutip Sky Sport, Minggu (9/6/2013)
Pada musim lalu Granier tampil menawan bersama Lyon. Kendati bukan merupakan seorang striker , ia tetap mampu menunjukan ketajamannya dengan memborong tujuh gol. Tak haya itu, Granier juga telah membukukan sembilan assists untuk Lyon.
Nampaknya keinginan ketiga klub tersebut bakal pupus. Pasalnya Presiden Lyon, Jean-Michel Aulas mengaku tak akan melepas Granier pada bursa transfer musim panas mendatang. Menurutnya pemain berusia 22 tahun itu masih dibutuhkan oleh timnya.
“Kami telah berbicara dengan Granier. Klub berada di posisi dimana tak akan melepaskan pemain yang telah dibesarkan di klub ini dan telah menjadi pemain matang,” ungkap Aulas seperti dikutip Sky Sport, Minggu (9/6/2013)
Pada musim lalu Granier tampil menawan bersama Lyon. Kendati bukan merupakan seorang striker , ia tetap mampu menunjukan ketajamannya dengan memborong tujuh gol. Tak haya itu, Granier juga telah membukukan sembilan assists untuk Lyon.
(dka)