Blake belum menyerah

Rabu, 03 Juli 2013 - 03:53 WIB
Blake belum menyerah
Blake belum menyerah
A A A
Sindonews.com - Juara dunia nomor 100 meter, Yohan Blake belum mengesampingkan kesempatan untuk mempertahankan gelar di Moskow, Agustus mendatang. Meski masih dibelit cedera, Blake masih punya peluang untuk tampil di Kejuaraan Dunia.

Blake sendiri dilaporkan akan menjalani operasi. Jika pelari asal Jamaika itu menjalani operasi, maka dapat dipastikan dia akan absen pada Kejuaraan Dunia kali ini. Namun, berita itu dibantah oleh sang manajer, Cubie Seegobin.

"Sama sekali tak ada diskusi atau rencana untuk melakukan operasi apapun dan saya tak tahu dari mana informasi itu datang,"kata Seegobin kepada Reuters.

"Pelatih belum memutuskan untuk menarik Blake dari Kejuaraan Dunia,"ia menambahkan.

Cedera Blake ini didapat saat dirinya tampil di Kingston, 13 April lalu. Akibat cedera itu, dia harus absen di Kejuaraan Atletik Jamaika, 20-23 Juni kemarin.
(wir)
Berita Terkait
Rikki Marthin Tercepat,...
Rikki Marthin Tercepat, Atletik Sumbang Emas Lagi di SEA Games 2023
Kejuaraan Atletik Afrika...
Kejuaraan Atletik Afrika 2020, Tunggu Kesiapan Aljazair
Bali-Nusra Qualifiers...
Bali-Nusra Qualifiers Loloskan 32 Atlet Pelajar ke National Championships
Presiden Jokowi Apresiasi...
Presiden Jokowi Apresiasi Pelaksanaan Champion SAC Indonesia
PASI Jateng Berharap...
PASI Jateng Berharap Champion SAC Indonesia Motivasi Sekolah Kembangkan Atletik Pelajar
3 Rekor Nasional Tercipta...
3 Rekor Nasional Tercipta di Champion SAC Indonesia 2022–Central Java Qualifiers
Berita Terkini
Resmi! Mohamed Salah...
Resmi! Mohamed Salah Perpanjang Kontrak di Liverpool hingga 2027
17 menit yang lalu
3 Larangan Ketat Nova...
3 Larangan Ketat Nova Arianto di Timnas Indonesia U-17, Nomor 1 Bisa Bikin Dicoret dari Tim!
25 menit yang lalu
Hasil BAC 2025: Jonatan...
Hasil BAC 2025: Jonatan Christie dan Rinov/Pitha Tersingkir, Indonesia Kehilangan 2 Wakil di Perempat Final
2 jam yang lalu
Duel Seru Alaves vs...
Duel Seru Alaves vs Real Madrid Pekan Ini di LaLiga, Saksikan di VISION+
4 jam yang lalu
Link Streaming Leganes...
Link Streaming Leganes vs Barcelona LaLiga 2024/25 di VISION+
4 jam yang lalu
Profil Fadly Alberto,...
Profil Fadly Alberto, Bintang Timnas Indonesia U-17 yang Bawa Garuda Muda ke Piala Dunia
4 jam yang lalu
Infografis
Presiden Trump: Zelensky...
Presiden Trump: Zelensky Belum Siap untuk Perdamaian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved