FIFA obral Tiket Piala Dunia 2014

Rabu, 03 Juli 2013 - 12:43 WIB
FIFA obral Tiket Piala...
FIFA obral Tiket Piala Dunia 2014
A A A
Sindonews.com - Piala Dunia 2014 di Brasil bakal menjadi pertaruhan bagi FIFA. Organisasi dan regulator sepak bola sejagat itu perlu menerapkan strategi jitu, yaitu dengan membandrol harga tiket murah

Sekjen FIFA Jerome Valcke mengatakan 70% dari puluhan pertandingan yang akan digelar dengan tiket yang harganya lebih murah dari ajang yang sama empat tahun sebelumnya.

Valcke dan Presiden FIFA Sepp Blatter memuji pelaksanaan final Piala Konfederasi yang berakhir Minggu (30/06) lalu di Brasil.

Turnamen tersebut ditandai dengan serangkaian aksi protes akibat menggunungnya anggaran untuk menyiapkan Piala Dunia, serta maraknya aksi korupsi dan buruknya kualitas layanan publik di negara itu.

Blatter mengatakan ajang Piala Konfederasi berlangsung sukses meski didemo jutaan orang dimana-mana.

"Saya gembira kita sudah sampai pada hasil akhir sekarang serta kesan kalau aksi demo juga sudah mulai reda - meski saya tidak tahu sampai berapa lama," katanya pada wartawan di Rio de Janeiro.
(wbs)
Berita Terkait
Chiellini Nikmati Gigitan...
Chiellini Nikmati Gigitan Suarez di Piala Dunia 2014
Tunisia Tim Pertama...
Tunisia Tim Pertama yang Kalahkan Prancis di Piala Dunia sejak 2014
Statistik Timnas Argentina...
Statistik Timnas Argentina di Final Piala Dunia: Penasaran Kegagalan Edisi 2014
Seputar Piala Eropa...
Seputar Piala Eropa 2020: UEFA Selidiki Insiden Diskriminatif di Puskas Arena
Seputar Nama Israil,...
Seputar Nama Israil, Para Keturunan Nabi yang Selalu Meresahkan Dunia
Besok, MNC Group Luncurkan...
Besok, MNC Group Luncurkan Portal Khusus Seputar Dunia Olahraga Pertama
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
9 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
12 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
12 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
14 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
14 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
15 jam yang lalu
Infografis
Jerman Persiapkan Anak-anak...
Jerman Persiapkan Anak-anak Hadapi Krisis Perang Dunia III
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved