Tim Indonesia mulai jajal lapangan

Sabtu, 03 Agustus 2013 - 17:50 WIB
Tim Indonesia mulai...
Tim Indonesia mulai jajal lapangan
A A A
Sindonews.com - Tim World Championships Indonesia mulai menjajal arena pertandingan yang akan digunakan dalam ajang Kejuaraan Dunia 2013. Sabtu (3/8/2013), para pemain sudah mencoba beradaptasi dengan kondisi Tianhe Indoor Gymnasium.

Untuk hari ini, sesi latihan berlangsung pada pagi hari pukul 09.30 – 11.00 dengan menggunakan tiga lapangan. Menurut Manajer Tim Indonesia, Rexy Mainaky, Minggu (4/8/2013) besok, tim akan berlatih malam hari.

"Hari ini kami fokus untuk adaptasi lapangan pertandingan. Dibandingkan dengan kemarin, intensitas latihan juga ditingkatkan. Besok kami akan latihan lagi di sini pada malam hari, agar pemain bisa menyesuaikan suasana bermain di pagi, siang, dan malam hari, tentu rasanya beda, dari cuaca saja sudah berbeda,"jelas Rexy seperti dilansir situs resmi PBSI.

Rexy menambahkan, hingga saat ini tak ada masalah dengan situasi lapangan. Namun, para pemain sedikit mengeluh dengan lapangan yang cukup berangin.

"Kami harap saat pertandingan nanti, kondisi ini bisa berubah,"tutur pria yang juda menjabat sebagai Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PBSI tersebut.

Pada kesempatan ini, Rexy juga menyampaikan bahwa kondisi para pemain dalam keadaan fit dan siap untuk bertanding pada 5-11 Agustus 2013 mendatang.
(wir)
Berita Terkait
Gara-gara Lolos World...
Gara-gara Lolos World Tour Final 2021, Rankireddy/Shetty Harus Ubah Jadwal Pulang
Bungkam Sindhu, An Seyoung...
Bungkam Sindhu, An Seyoung Ratu Tunggal Putri BWF World Tour Finals 2021
Hasil BWF World Tour...
Hasil BWF World Tour Finals 2021: Praveen/Melati Gagal ke Semifinal
Drawing Semifinal Ganda...
Drawing Semifinal Ganda Putri BWF World Tour Finals 2021: Greysia/Apriyani Tantang Wakil Jepang
BWF World Tour Finals...
BWF World Tour Finals 2021: Head to Head Minions vs Satwiksairaj/Chirag 11-0
Hasil BWF World Tour...
Hasil BWF World Tour Finals 2021: Atasi Ganda Denmark, Marcus/Kevin ke Semifinal
Berita Terkini
17 Pemain ASEAN All-Stars...
17 Pemain ASEAN All-Stars saat Tantang Manchester United di Bukit Jalil
30 menit yang lalu
PB POBSI Harap Kehadiran...
PB POBSI Harap Kehadiran Juara Dunia Pacu Semangat Atlet Biliar Indonesia
58 menit yang lalu
Juara Dunia Biliar Fedor...
Juara Dunia Biliar Fedor Gorst Pamer Keahlian di 4 Lokasi Ini!
1 jam yang lalu
Fedor Gorst Kirim Pesan...
Fedor Gorst Kirim Pesan untuk Pebiliar Muda Indonesia
2 jam yang lalu
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
12 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
15 jam yang lalu
Infografis
Kapasitas Pembangkit...
Kapasitas Pembangkit Listrik Panas Bumi Indonesia Bisa Salip AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved