Thailand punya juara dunia baru

Minggu, 11 Agustus 2013 - 15:35 WIB
Thailand punya juara...
Thailand punya juara dunia baru
A A A
Sindonews.com - Kejuaraan Dunia 2013 melahirkan juara dunia baru di nomor tunggal putri, setelah pebulutangkis Thailand, Ratchanok Intanon, secara mengejutkan berhasil menumbangkan pemain nomor satu dunia yang juga unggulan teratas, Li Xuerui dari China, di final, Minggu (11/8).

Intanon, yang menempati unggulan keempat, mempermalukan favorit tuan rumah dengan kedudukan akhir 22-20, 18-21, 21-14 dalam pertandingan yang berlangsung selama 65 menit.

Selain menjadi pemain bulu tangkis Thailand pertama yang menjadi juara dunia, kemenangan yang diraup Intanon atas Li ini, juga mengakhiri dominasi China, yang selalu menjadi pemenang tunggal putri sejak 2001 atau delapan kali.
(nug)
Berita Terkait
Gara-gara Lolos World...
Gara-gara Lolos World Tour Final 2021, Rankireddy/Shetty Harus Ubah Jadwal Pulang
Bungkam Sindhu, An Seyoung...
Bungkam Sindhu, An Seyoung Ratu Tunggal Putri BWF World Tour Finals 2021
BWF World Tour Finals...
BWF World Tour Finals 2021: Head to Head Minions vs Satwiksairaj/Chirag 11-0
Hasil BWF World Tour...
Hasil BWF World Tour Finals 2021: Praveen/Melati Gagal ke Semifinal
Drawing Semifinal Ganda...
Drawing Semifinal Ganda Putri BWF World Tour Finals 2021: Greysia/Apriyani Tantang Wakil Jepang
Hasil BWF World Tour...
Hasil BWF World Tour Finals 2021: Pramudya/Yeremia Butuh 38 Menit Kalahkan Pasangan Prancis
Berita Terkini
Trent Alexander-Arnold...
Trent Alexander-Arnold Jadi Pembeda! Liverpool Lumat Leicester 1-0
3 jam yang lalu
Kutukan 40 Tahun Berlanjut...
Kutukan 40 Tahun Berlanjut di Piala Asia U-17 2025
3 jam yang lalu
Drama 9 Pemain! Uzbekistan...
Drama 9 Pemain! Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025 usai Gunduli Arab Saudi 2-0
3 jam yang lalu
Hasil Pekan 33 Liga...
Hasil Pekan 33 Liga Inggris: Arsenal Menang, Chelsea Comeback, Manchester United Belum Menang!
5 jam yang lalu
Debut Gemilang di JSSL...
Debut Gemilang di JSSL Singapore 7s: Tim U-14 dan U-12 Raih Runner-up!
6 jam yang lalu
Dalton Smith Perpanjang...
Dalton Smith Perpanjang Rekor Menang 18-0, Calon Penakluk Juara WBC Alberto Puello
7 jam yang lalu
Infografis
27 Negara Peringatkan...
27 Negara Peringatkan Warganya, Perang Dunia III Akan Terjadi?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved