Laos kritik kinerja wasit

Kamis, 10 Oktober 2013 - 22:45 WIB
Laos kritik kinerja...
Laos kritik kinerja wasit
A A A
Sindonews.com - Tim nasional Laos terpaksa mengubur mimpi untuk tampil di putaran final Piala AFC U-19 usai kalah dari Koresa Selatan (Korsel) 1-5 di pertandingan Grup G babak kualifikasi Piala AFC U-19 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Kamis (10/10/2013) malam. Sebelumnya, Laos juga harus menelan kekalahan telak 0-4 dari Indonesia.

Kendati demikian, asisten pelatih Laos, Phoutpasong Sengdalavong mengaku timnya telah menunjukan permainan terbaik. "Ini pertandingan bagus. Meski agak membosankan, tetapi kami telah mencoba melakukan yang terbaik," kata Phoutpasong, usai pertandingan, Kamis (10/10/2013).

Sementara itu di sisi lain kritik dilontarkan Phoutpasong terhadap kepemimpinan wasit, NG Chiu Kok asal Hong Kong. Menurutnya, wasit telah bertindak tidak fair terhadap timnya. "Wasit tidak memberi kartu kuning kepada pemain Korea Selatan disaat mereka banyak melanggar pemain kami," ujarnya.

Sementara itu, meski sudah tidak dipastikan lolos, Phoutpasong mengaku tetap menargetkan kemenangan bagi timnya kala meladeni Filipina di laga terakhir Grup G, Sabtu (12/10) mendatang. "Kami ingin coba menang melawan Filipina," tutupnya.
(akr)
Berita Terkait
Live di iNews! Jadwal...
Live di iNews! Jadwal Semifinal AFC Cup 2023 Zona ASEAN: Sabah FC vs Macarthur FC
Preview Indonesia U-20...
Preview Indonesia U-20 vs Irak U-20: Garuda Nusantara Siap Tempur!
LIVE di iNews! Malam...
LIVE di iNews! Malam Ini, Jepang vs India dan Vietnam vs Uzbekistan Penentuan ke Perempat Final AFC U17 Asian Cup 2023
Hasil Piala Asia U-20...
Hasil Piala Asia U-20 2023: Imbangi Tajikistan, Korea Selatan Juara Grup C
Misi Menjaga Asa Juara...
Misi Menjaga Asa Juara di AFC Cup 2023: PSM Makassar vs Hougang United, Hari ini, LIVE di iNews
Terengganu FC, Calon...
Terengganu FC, Calon Lawan Bali United yang Pernah Kalahkan Klub Austria
Berita Terkini
Laga Gila 9 Gol! Manchester...
Laga Gila 9 Gol! Manchester United Singkirkan Lyon, Lolos Semifinal
1 jam yang lalu
UzbekistanSusul Arab...
UzbekistanSusul Arab Saudi ke Final Piala Asia U-17 2025
2 jam yang lalu
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
4 jam yang lalu
Hasil Piala Asia U-17...
Hasil Piala Asia U-17 2025: Drama Adu Penalti, Arab Saudi U-17 Kalahkan Korea Selatan U-17
7 jam yang lalu
Indonesia Resmi Jadi...
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
10 jam yang lalu
Indonesia Jadi Tuan...
Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025?
11 jam yang lalu
Infografis
Puluhan Akademisi Kampus...
Puluhan Akademisi Kampus Kritik Penyimpangan Demokrasi Jokowi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved