Pelatih Korsel: Selamat Indonesia

Sabtu, 12 Oktober 2013 - 23:14 WIB
Pelatih Korsel: Selamat...
Pelatih Korsel: Selamat Indonesia
A A A
Sindonews.com - Pelatih Timnas Korea Selatan, Kim Sang Ho memberikan ucapan selamat kepada skuat timnas Indonesia U-19 yang berhasil meraih satu tiket ke ajang Piala AFC 2014. Tiket tersebut diraih Garuda Jaya usai menaklukan Korsel dengan skor 3-2 di stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada Sabtu (12/10/2013).

"Selamat kepada Indonesia yang telah menjadi juara grup D, kami telah melakukan yang terbaik namun kami kalah," ungkap Sang Ho dalam jumpa Pers usai pertandingan, Sabtu (12/10/2013).

Pada laga tersebut Evan Dimas menjadi pahlawana kemenangan skuat asuhan Indra Sjafri usai berhasil mencetak hattrick dan hanya mampu dibalas dua gol oleh Korsel. Alhasil kemenangan tersebut membuat Indonesia menjadi jawara Grup D dengan total sembilan poin hasil dari tiga laga. Sementara Korsel berada di posisi runner up dengan raihan enam poin.

Tampil impresifnya anak asuh Indra Sjafri mendapat pujian dari San Ho, ia menilai pemain Indonesia memiliki skill individu yang bagus serta mampu membangun pertahanan dengan kokok, sehingga para penggawa Korsel kesulitan menembus kokohnya benteng Garuda Muda.

"Skill pemain Indonesia sangat bagus dan mereka cepat. Indonesia membangun pertahanan dengan sangat baik," pungkasnya.
(akr)
Berita Terkait
Live di iNews! Jadwal...
Live di iNews! Jadwal Semifinal AFC Cup 2023 Zona ASEAN: Sabah FC vs Macarthur FC
Preview Indonesia U-20...
Preview Indonesia U-20 vs Irak U-20: Garuda Nusantara Siap Tempur!
LIVE di iNews! Malam...
LIVE di iNews! Malam Ini, Jepang vs India dan Vietnam vs Uzbekistan Penentuan ke Perempat Final AFC U17 Asian Cup 2023
Hasil Piala Asia U-20...
Hasil Piala Asia U-20 2023: Imbangi Tajikistan, Korea Selatan Juara Grup C
Misi Menjaga Asa Juara...
Misi Menjaga Asa Juara di AFC Cup 2023: PSM Makassar vs Hougang United, Hari ini, LIVE di iNews
Terengganu FC, Calon...
Terengganu FC, Calon Lawan Bali United yang Pernah Kalahkan Klub Austria
Berita Terkini
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
51 menit yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
1 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
4 jam yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
4 jam yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
5 jam yang lalu
Infografis
Indonesia Ingin Gabung...
Indonesia Ingin Gabung Proyek Jet Tempur Generasi Ke-5 Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved