Leverkusen ikat Bender hingga 2019

Kamis, 31 Oktober 2013 - 22:33 WIB
Leverkusen ikat Bender...
Leverkusen ikat Bender hingga 2019
A A A
Sindonews.com - Gelandang Bayern Leverkusen, Lars Bender memupus spekulasi terkait masa depannya setelah akhirnya memperpanjang kontraknya di klub hingga 2019 mendatang. Kontrak Bender sendiri sebenarnya baru akan habis sampai 2017.

Pemain Internasional Jerman ini telah menjadi subyek berbagai rumor kepindahan ke klub lain dalam beberapa bulan terakhir. Diantaranya datang dari dua klub papan atas Liga Inggris Arsenal dan Manchester United yang kesengsem dengan bakat pemain berusia 24 tahun itu.

Kontrak dua tahun yang telah disetujui Bender di Bay Arena, membuat klub peminat menarik diri dari perburuan. Ia pun beralasan kepincut menjadi bagian sejarah kesuksesan Leverkusen di masa depan.

"Dengan Leverkusen kami sellau berkembang setiap musim, sesuatu yang sangat positif. Tim kami sangat kuat dan berpotensi berkembang lebih baik. Saya ingin menjadi bagian sejarah Leverkusesn dengan kontribusi membawa kejayaan klub," ujar Bender.

Keberhasilan Leverkusen mengamankan Bender. Disambut suka cita, Direktur Olahraga, Michael Schade, yang menggambarkan Bender sebagai "landasan" dari tim.

" Lars Bender telah berkembangn banyak di Bayer Leverkusen dan menjadi pemain internasional. Dia adalah landasan yang sangat penting dalam tim kami dan pemain populer untuk para penggemar Werkself," sebut Schade.
(wbs)
Berita Terkait
Penantian 120 Tahun...
Penantian 120 Tahun Berakhir, Bayer Leverkusen Raih Trofi Bundesliga Pertama!
Bundesliga Kembali Digelar,...
Bundesliga Kembali Digelar, Schalke Hadapi Dortmund
Angka-Angka Menarik...
Angka-Angka Menarik Jelang Laga Bundesliga
Hasil, Jadwal Pertandingan...
Hasil, Jadwal Pertandingan dan Klasemen Bundesliga
Hasil Pertandingan dan...
Hasil Pertandingan dan Klasemen Bundesliga, Selasa-Rabu (26-27/5/2020)
Dua Pemain Dynamo Positif...
Dua Pemain Dynamo Positif Covid-19, DFL Pastikan Bundesliga Tetap Bergulir Pekan Ini
Berita Terkini
George Kambosos Kalahkan...
George Kambosos Kalahkan Daud Yordan jika Mau Tantang Juara IBF
1 jam yang lalu
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
2 jam yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
6 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
10 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
11 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
11 jam yang lalu
Infografis
Tatib Direvisi, DPR...
Tatib Direvisi, DPR Bisa Copot Kapolri hingga Pimpinan KPK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved