Motivasi Cornet masih membara

Kamis, 31 Oktober 2013 - 23:25 WIB
Motivasi Cornet masih...
Motivasi Cornet masih membara
A A A
Sindonews.com - Menerima kekalahan di pertandingan kedua, tidak lantas membuat petenis Prancis, Alize Cornet, patah arang untuk mencapai babak semifinal turnamen berformat round-robin, WTA Tournament Of Champions, di Sofia, Bulgaria.

Cornet, yang beruntung meraih kemenangan di laga pertama, setelah mundurnya Maria Kirilenko di awal set pertama, terpaksa harus gigit jari di pertandingan keduanya. Unggulan ketujuh itu menerima kekalahan 4-6, 4-6 dari unggulan teratas, Simona Halep, Kamis (31/10) dini hari WIB.

"Meskipun saya kalah, saya pikir saya memainkan pertandingan yang bagus," tandas Cornet, yang masih memiliki kesempatan lolos ke semifinal jika mampu menjungkalkan Anastasia Pavlyuchenkova di laga terakhir grup.

"Itu memotivasi saya karena saya pikir saya di jalan yang benar, servis dengan baik dan bermain agresif. Itulah yang harus saya lakukan dan jika saya terus begini, saya pikir saya memiliki kesempatan untuk memenangkan pertandingan saya pada hari Jumat dan bermain di semifinal."
(nug)
Berita Terkait
Dua Petenis Belarusia...
Dua Petenis Belarusia Masuk Nominasi Pemain Terbaik WTA
Begini Revisi Terbaru...
Begini Revisi Terbaru Rangking Dunia WTA Tunggal dan Ganda
Medvedev Optimis Bangkit...
Medvedev Optimis Bangkit di St Petersburg
Tenis Hidup Lagi, WTA...
Tenis Hidup Lagi, WTA Tambah Agenda Turnamen hingga Akhir 2020
Steve Simon Pastikan...
Steve Simon Pastikan WTA Mulai Awal Januari
Petenis Inggris Silva...
Petenis Inggris Silva Jadikan Catwalk Pekerjaan Sampingan
Berita Terkini
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
5 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
9 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
10 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
11 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
11 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
12 jam yang lalu
Infografis
Habitat Asli Harimau...
Habitat Asli Harimau Jawa yang Masih Terjaga hingga Saat Ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved