Pellegrini :City kelelahan

Minggu, 29 Desember 2013 - 07:03 WIB
Pellegrini :City kelelahan
Pellegrini :City kelelahan
A A A
Sindonews.com - Pelatih Manchester City, Manuel Pellegrini mengungkapkan alasan timnya tak mampu tampil maksimal saat menjamu Crystal Palace di Etihad Stadium. Alasanya, lelah membuat Edin Dzeko dkk tampil tak memuaskan.

Sebelumnya City tampil cukup produktif jika tampil dihadapan pendukungnya sendiri di Etihad Stadium. Tercatat The Citizens mampu mencetak 11 gol di tiga pertandingan kandang terakhir.

Sayang ketajaman City tak terlihat saat menjamu Palace. Tuan rumah hanya mampu menang tipis 1-0 atas klub promosi tersebut, Sabtu (29/12). Gol semata wayang tersebut dicetak oleh Dzeko pada menit ke-66.

Usai pertandingan Pellegrini menilai pasukannya tengah dalam kondisi lelah setelah menghadapi Liverpool pada Kamis (26/12). “ Tentu saja saya sengat prihatin. Sebelum pertandingan, saya berkata setelah pertandingan Liverpool, 48 jam tak cukup untuk istirahat,” ungkap Pellegrini seperti dikutip Sport Mole, Minggu (29/12).

“Tim kami tidak dalam kondisi fit dan ini sulit bagi tim yang ingin bermain dan tim lainya tampil bertahan. Jadi itulah pertandingan yang kami saksikan hari ini,” pungkasnya.
(irc)
Berita Terkait
Guardiola dan 7 Pemain...
Guardiola dan 7 Pemain Positif, Man City Dilanda Badai Covid -19 Jelang Hadapi Swindown Town di Piala FA
Eks Kiper Manchester...
Eks Kiper Manchester City Joe Hart Putuskan Pensiun di Akhir Musim
Manchester City Dilarang...
Manchester City Dilarang Bersantai
Manchester City Borong...
Manchester City Borong Tiga Gelar Individu Terbaik di Liga Inggris 2020/2021
Jersey Tandang Manchester...
Jersey Tandang Manchester City Musim Depan Bocor Sebelum Dirilis?
Pep Guardiola Pastikan...
Pep Guardiola Pastikan Fernandinho Cedera Panjang
Berita Terkini
Jadwal Semifinal Liga...
Jadwal Semifinal Liga Europa 2024/2025: 2 Raksasa Liga Inggris Bentrok di Final?
6 menit yang lalu
Laga Gila 9 Gol! Manchester...
Laga Gila 9 Gol! Manchester United Singkirkan Lyon, Lolos Semifinal
2 jam yang lalu
UzbekistanSusul Arab...
UzbekistanSusul Arab Saudi ke Final Piala Asia U-17 2025
2 jam yang lalu
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
5 jam yang lalu
Hasil Piala Asia U-17...
Hasil Piala Asia U-17 2025: Drama Adu Penalti, Arab Saudi U-17 Kalahkan Korea Selatan U-17
7 jam yang lalu
Indonesia Resmi Jadi...
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
10 jam yang lalu
Infografis
David Silva, Legenda...
David Silva, Legenda Manchester City yang Gantung Sepatu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved