Aguero alami cedera bahu

Rabu, 22 Januari 2014 - 09:17 WIB
Aguero alami cedera...
Aguero alami cedera bahu
A A A
Sindonews.com – Kemenangan Manchester City atas West Ham United harus dibayar mahal The Citizens. Dikabarkan striker impresif City Sergio Aguero mengalami cedera bahu.

Pada laga tersebut City sukses menghantam West Ham United dengan skor 3-0 pada leg kedua semi final Capital One Cup, Selasa (21/1). Kemenangan tersebut membuat The Citizens lolos ke babak final dengan skor agregat 9-0 atas West Ham.

Sementara itu, Aguero tampil mengesankan dengan menyumbangkan satu gol. Alvaro Negredo tak kalah apiknya, ia sukses membukukan dua gol.

Usai laga tersebut pelatih City Manuel Pellegrini mengakui bahwa selama pertandingan Aguero sudah merasakan sakit dibagian bahu. Oleh sebab itu ia memutuskan menarik keluar pemain asal Argentina pada pertengahan babak kedua.

“Pertandingan in sangat berguna untuk Sergio Aguero, dia bermain selama 60 menit namun dia mengalami madalah pada pundaknya,” ungkap Pellegrini seperti dikutip Sport Mole, Rabu (22/1).

“Kami akan memeriksanya besok dan kita lihat keadaanya. Saya berharap itu tak sakit tapi kami tidak tahu cedera seperti apa,” pungkasnya.
(dka)
Berita Terkait
Guardiola dan 7 Pemain...
Guardiola dan 7 Pemain Positif, Man City Dilanda Badai Covid -19 Jelang Hadapi Swindown Town di Piala FA
Eks Kiper Manchester...
Eks Kiper Manchester City Joe Hart Putuskan Pensiun di Akhir Musim
Manchester City Dilarang...
Manchester City Dilarang Bersantai
Manchester City Borong...
Manchester City Borong Tiga Gelar Individu Terbaik di Liga Inggris 2020/2021
Jersey Tandang Manchester...
Jersey Tandang Manchester City Musim Depan Bocor Sebelum Dirilis?
Pep Guardiola Pastikan...
Pep Guardiola Pastikan Fernandinho Cedera Panjang
Berita Terkini
UzbekistanSusul Arab...
UzbekistanSusul Arab Saudi ke Final Piala Asia U-17 2025
20 menit yang lalu
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
3 jam yang lalu
Hasil Piala Asia U-17...
Hasil Piala Asia U-17 2025: Drama Adu Penalti, Arab Saudi U-17 Kalahkan Korea Selatan U-17
5 jam yang lalu
Indonesia Resmi Jadi...
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
8 jam yang lalu
Indonesia Jadi Tuan...
Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025?
9 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Semifinal Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Korea Selatan, Uzbekistan vs Korea Utara
10 jam yang lalu
Infografis
Pemanis Alami Pengganti...
Pemanis Alami Pengganti Gula yang Cocok untuk Penderita Diabetes
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved