Galank double-double, Garuda tenggelamkan Pacific

Selasa, 13 Mei 2014 - 18:37 WIB
Galank double-double,...
Galank double-double, Garuda tenggelamkan Pacific
A A A
Sindonews.com - Garuda Kukar Bandung menunjukkan kapasitasnya sebagai Big Five di pentas Speedy NBL Indonesia 2013-2014. Tanpa kesulitan, tim besutan AF. Rinaldo ini menenggelamkan Pacific Caesar Surabaya, 73-54, dalam lanjutan seri Surabaya yang berlangsung di DBL Arena, Selasa (13/5).

Diftha Pratama memimpin pasukan muda Garuda dengan menceploskan 14 poin. Galank Gunawan juga tampil impresif dengan membukukan double-double, lewat kombinasi 11 poin dan 15 rebound. Ini adalah double-double ke-28 sepanjang kiprahnya di NBL Indonesia.

Hasil positif dari kemenangan ini tak membawa pengaruh bagi posisi Garuda di klasemen sementara. Mereka tetap bertahan di urutan kelima dengan koleksi 48 poin, hasil dari 18 kemenangan dan 12 kalah.

”Anak-anak terus menunjukkan peningkatan selama seri Surabaya ini. Kami berharap grafik positif itu terus terjaga hingga mencapai puncaknya di Championship Series nanti,” ujar asisten pelatih Garuda, Ali Budimansyah.

Sementara itu, menyusul kekalahan ini Pacific makin terpuruk. Tak hanya mengubur ambisi playoff, hasil jeblok selama seri Surabaya ini juga memaksa mereka tercecer di peringkat kedua dari bawah dengan hanya mengoleksi 36 poin (6 menang, 24 kalah).
(dka)
Berita Terkait
Berikut Ini Cara Daftar...
Berikut Ini Cara Daftar Online Belajar Basket dari Para Pemain NBA
RANS PIK Basketball,...
RANS PIK Basketball, Debutan yang Siap Gemparkan IBL
IBL 2022: Tim Raffi...
IBL 2022: Tim Raffi Ahmad vs Gading Marten Duel di Hari Pertama
Indonesian Basketball...
Indonesian Basketball League 2022 Resmi Dibuka oleh Menpora
Webseries, Inovasi IBL...
Webseries, Inovasi IBL Dekatkan Basket Indonesia dengan Penggemar
Hasil Drawing IBL 2022:...
Hasil Drawing IBL 2022: Klub Raffi Ahmad Terjebak di Divisi Putih
Berita Terkini
Pelita Jaya Rekrut Juara...
Pelita Jaya Rekrut Juara NBL Australia Justin Tatum sebagai Pelatih
19 menit yang lalu
Beda Ukuran Tubuh Conor...
Beda Ukuran Tubuh Conor Benn vs Chris Eubank Jr Bikin Heboh Jelang Duel Panas!
1 jam yang lalu
7 Gaya Permainan Sepak...
7 Gaya Permainan Sepak Bola Ciri Khas Timnas Juara Piala Dunia
1 jam yang lalu
Panas! Eddie Hearn Walk...
Panas! Eddie Hearn Walk Out dari Konferensi Pers Jelang Duel Dendam Chris Eubank Jr vs Conor Benn
1 jam yang lalu
Resmi, Rematch Oleksandr...
Resmi, Rematch Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Digelar 19 Juli: Kental Aroma Dendam!
2 jam yang lalu
Terungkap Alasan PB...
Terungkap Alasan PB POBSI Hadirkan Juara Dunia Biliar ke Indonesia
3 jam yang lalu
Infografis
Pede lawan Australia,...
Pede lawan Australia, Skuad Garuda Siap Berikan Kejutan!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved