Bacca Absen Bela Kolombia Kontra Pantai Gading

Selasa, 17 Juni 2014 - 19:31 WIB
Bacca Absen Bela Kolombia...
Bacca Absen Bela Kolombia Kontra Pantai Gading
A A A
BOGOTA - Kolombia mendapat pukulan telak jelang laga kedua Grup C Piala Dunia kontra Pantai Gading, Kamis (19/6). Penyerang andalannya, Carlos Bacca harus absen dalam laga keduanya di ajang empat tahunan tersebut lantaran cedera kaki.

Cedera penyerang yang merumput bersama Sevilla itu didapat saat latihan, Selasa (17/6). Penyerang mungil tersebut pun terpaksa absen dalam laga penting kontra Pantai Gading.

Federasi sepak bola Kolombia mengkonfirmasi hal tersebut jika pemain berusia 27 tahun itu harus menepi selama 7-10 hari. Hal itupun menjadi pukulan telak tersendiri karena Kolombia akan kesulitan mencari striker sepadan Bacca.

"Setelah tes medis dilakukan yang dipimpin oleh oleh Dokter Carlos Ulloa, telah ditetapkan bahwa pemain Carlos Bacca telah menderita cedera otot tingkat pertama dan akan memerlukan waktu pengobatan selama tujuh sampai 10 hari" begitulah yang dilansir www.colfutbol.org, Selasa (17/6).

Bacca bermain apik saat Los Cafeteros menggilas Yunani dengan skor 3-0 di laga perdana. Kemengan kedua saat bersua pantai Gading akan sedikit sulit di dapat mengingat stok penyerang berkualitas semakin minim dengan absennya Bacca.

Ikuti Quiz Harian Berhadiah Handphone
(dka)
Berita Terkait
Hasil Copa America:...
Hasil Copa America: Kolombia Juara Grup usai Pupus Kemenangan Brasil
Cantik Merona, Suporter...
Cantik Merona, Suporter Kolombia Bikin Semangat Membara
Copa America 2024, Kolombia...
Copa America 2024, Kolombia Tekuk Paraguay 2-1
Gagal Juara Copa America...
Gagal Juara Copa America 2024, Kolombia Beri Perlawanan Sengit ke Argentina
Argentina Back-to-Back...
Argentina Back-to-Back Juara Copa America, Ikuti Jejak Brasil dan Chile
Hasil Drawing Copa America...
Hasil Drawing Copa America 2024: Argentina di Grup A, Brasil Ditantang Kolombia dan Paraguay
Berita Terkini
Terselip Doa Ibunda...
Terselip Doa Ibunda Evandra Florasta Jelang Timnas Indonesia U-17 vs Afghanistan
1 jam yang lalu
Hasil Lengkap BAC 2025:...
Hasil Lengkap BAC 2025: Gregoria Mariska Tersingkir, Jonatan Christie Tembus Perempat Final
2 jam yang lalu
3 Alasan Matthew Baker...
3 Alasan Matthew Baker Mengidolakan Justin Hubner, Nomor 1 Soal Gaya Bermain
3 jam yang lalu
Adu Cepat di Sirkuit...
Adu Cepat di Sirkuit Lusail Akhir Pekan Ini! Nonton MotoGP Qatar di Sini
5 jam yang lalu
5 Prestasi Gemilang...
5 Prestasi Gemilang Megawati Hangestri di Liga Voli Korea
5 jam yang lalu
Megawati Hangestri Pulang...
Megawati Hangestri Pulang Kampung, Tak Perpanjang Kontrak Red Spark demi Temani sang Ibu
6 jam yang lalu
Infografis
Iran Gelar Parade Angkatan...
Iran Gelar Parade Angkatan Laut 3.000 Kapal untuk Bela Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved