James Rodriguez Bawa Kolombia Ungguli Uruguay
A
A
A
RIO DE JANEIRO - Kolombia untuk sementara unggul 1-0 atas Uruguay di babak pertama dalam pertandingan 16 besar Piala Dunia 2014. James RodrÃguez mencetak gol indah dari luar kotak penalti.
Dalam pertandingan di Estadio Maracana, Rio de Janeiro, Minggu (29/6) dini hari WIB. Kolombia langsung stel kencang. Mereka langsung melancarkan serangan cepat untuk membongkar pertahanan Uruguay.
Pada menit keenam, RodrÃguez mendapatkan peluang. Dengan kaki kiri, dia melakukan tendangan bebas, arah bola melengkung cepat dan bisa ditepis oleh Muslera.
Tim polesan Jose Pakerman akhirnya memecahkan kebuntuan di menit ke-28 lewat James Rodriguez. Tendangan voli dari luar kotak penalti dilepas keras oleh James Rodriguez tanpa bisa dihalau oleh Muslera.
Hingga turun minum, skor 1-0 untuk Kolombia tetap bertahan.
Susunan pemain:
Uruguay: Muslera, Godin, A Pereira, M Pereira, Caceres, Gimenez, Gonzales, Rodriguez, Arevalo, Forlan, Cavani
Kolombia: Ospina, Zapata, Yepes, Armero, Zuniga, Cuadrado, Sanchez, Rodriguez, Aguilar, Martinez, Gutierrez
Dalam pertandingan di Estadio Maracana, Rio de Janeiro, Minggu (29/6) dini hari WIB. Kolombia langsung stel kencang. Mereka langsung melancarkan serangan cepat untuk membongkar pertahanan Uruguay.
Pada menit keenam, RodrÃguez mendapatkan peluang. Dengan kaki kiri, dia melakukan tendangan bebas, arah bola melengkung cepat dan bisa ditepis oleh Muslera.
Tim polesan Jose Pakerman akhirnya memecahkan kebuntuan di menit ke-28 lewat James Rodriguez. Tendangan voli dari luar kotak penalti dilepas keras oleh James Rodriguez tanpa bisa dihalau oleh Muslera.
Hingga turun minum, skor 1-0 untuk Kolombia tetap bertahan.
Susunan pemain:
Uruguay: Muslera, Godin, A Pereira, M Pereira, Caceres, Gimenez, Gonzales, Rodriguez, Arevalo, Forlan, Cavani
Kolombia: Ospina, Zapata, Yepes, Armero, Zuniga, Cuadrado, Sanchez, Rodriguez, Aguilar, Martinez, Gutierrez
(dka)