Kata Arteta Soal Transfer Sanchez

Jum'at, 11 Juli 2014 - 20:10 WIB
Kata Arteta Soal Transfer...
Kata Arteta Soal Transfer Sanchez
A A A
LONDON - Gelandang Arsenal, Mikel Arteta menyambut baik kedatangan Alexis Sanchez ke Arsenal. Gelandang asal Spanyol ini menyebut, klubnya telah berhasil mendatangkan salah satu pemain terbaik di dunia.

Seperti diketahui, The Gunners, julukan Arsenal, telah berhasil mendatangkan Sanchez dari Barcelona dengan uang 35 juta poundsterling sekitar Rp 693 miliar. Itu merupakan transfer pemain pertama Arsenal di bursa transer musim panas ini.

"Ini merupakan pernyataan besar bagi klub pada awal bursa transfer: Oke mari mendapatkan salah satu striker terbaik di dunia saat ini," kata Arteta di talksport, Jumat (11/7).

Arteta yang juga menjabat wakil kapten Arsenal ini juga mengaku senang dengan kedatangan Sanchez. Menurutnya, pemain asal Chile itu memiliki pengalaman, kualitas, kecepatan dan teknik yang luar biasa.

"Saya sangat senang, setiap pemain menunggu untuk perekrutan besar seperti ini," pungkas Arteta yang mengaku telah bertemu Sanchez pagi waktu setempat.

Arsenal sendiri mengalahkan Liverpool dan Juventus yang juga ingin merekrut pemain berusia 25 tahun ini. Menurut kabar yang beredar, Sanchez enggan ke Liverpool sebab ia ogah menjadi paket transfer dari Luis Suarez. Sedangkan, Juventus gagal karena tak ingin mengeluarkan dana besar.
(wbs)
Berita Terkait
Wenger Berharap Mikel...
Wenger Berharap Mikel Arteta Bisa Kembalikan Budaya Arsenal
Mengenang Jose Antonio...
Mengenang Jose Antonio Reyes, Penggawa Invincibles Arsenal 1 Dasawarsa Lalu
Mikel Arteta Harap Aubameyang...
Mikel Arteta Harap Aubameyang Perpanjang Kontrak di Arsenal
Orlando City vs Arsenal:...
Orlando City vs Arsenal: The Gunners Petik 4 Kemenangan Beruntun Usai Tekuk The Lions
Tekuk Tottenham Hotspur,...
Tekuk Tottenham Hotspur, Arsenal Makin Berjaya di Puncak Klasemen
Arsenal Curi Poin Penuh...
Arsenal Curi Poin Penuh dari Markas Chelsea
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
3 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
6 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
6 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
8 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
8 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
9 jam yang lalu
Infografis
Gugatan PDIP soal Keabsahan...
Gugatan PDIP soal Keabsahan Pencalonan Gibran Ditolak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved