Atasi Palace, Wenger Puas

Minggu, 17 Agustus 2014 - 07:39 WIB
Atasi Palace, Wenger...
Atasi Palace, Wenger Puas
A A A
LONDON - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengaku puas dengan kemenangan tipis 2-1 atas Crystal Palace dalam laga pembuka Liga Premier Inggris 2014/15 di Emirates Stadium, Sabtu (16/8) tadi malam.

The Gunners
tertinggal lebih dulu lewat gol sundulan Brede Hangeland dan kemudian menyamakan kedudukan lewat Laurent Koscienly. Babak pertama berkahir dengan skor sama kuat 1-1. Gol kemenangan Arsenal lahir di menit-menit akhir laga melalui Aaron Ramsey.

Wenger mengungkapkan, dirinya sama sekali tidak merencanakan untuk menentukan kemenangan di detik-detik akhir pertandingan. Menurutnya, itu terjadi lantaran organsiasi pertahanan Crystal Palace. Namun demikian, ia tetap puas dengan hasil yang diraih.

"Ini cukup untuk memenangkan pertandingan dan meraih tiga angka. Anda bisa lihat bahwa tidak ada yang menang di kandang dalam pertandingan pertama musim ini. Kami satu-satunya," kata Wenger dalam situs resmi klub, Minggu (17/8).

Pelatih berpaspor Prancis ini juga mengaku berterima kasih kepad para suporter yang telah sabar menunggu datangnya kemenangan. Menurutnya, hal itu memberikan timnya energi.

"Hari ini saat kami tertingal 1-0 mereka tetap di belakang tim. Saat 1-1 ketika kami mulai kelelahan, mereka memberikan kami energi," puji Wenger.
(akr)
Berita Terkait
Wenger Berharap Mikel...
Wenger Berharap Mikel Arteta Bisa Kembalikan Budaya Arsenal
Mengenang Jose Antonio...
Mengenang Jose Antonio Reyes, Penggawa Invincibles Arsenal 1 Dasawarsa Lalu
Orlando City vs Arsenal:...
Orlando City vs Arsenal: The Gunners Petik 4 Kemenangan Beruntun Usai Tekuk The Lions
Mikel Arteta Harap Aubameyang...
Mikel Arteta Harap Aubameyang Perpanjang Kontrak di Arsenal
Tekuk Tottenham Hotspur,...
Tekuk Tottenham Hotspur, Arsenal Makin Berjaya di Puncak Klasemen
Arsenal Curi Poin Penuh...
Arsenal Curi Poin Penuh dari Markas Chelsea
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
14 menit yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
1 jam yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
2 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
3 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
4 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
4 jam yang lalu
Infografis
Atasi Tawuran, Pemprov...
Atasi Tawuran, Pemprov Jakarta Bakal Buka 500.000 Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved