Macan Kemayoran Intip Peluang Lolos

Senin, 18 Agustus 2014 - 14:09 WIB
Macan Kemayoran Intip...
Macan Kemayoran Intip Peluang Lolos
A A A
JAKARTA - Persija Jakarta harus memaksimalkan dua laga tersisa agar bisa lolos ke delapan besar Indonesia Super League (ISL) musim ini. Tim berjuluk Macan Kemayoran itu mulai mengintip peluang lolos dengan melihat kondisi pesaingnya.

Persija kini berada di posisi ketiga di bawah Arema dan Semen Padang dengan poin 30. Namun posisi itu masih rentan tergerus oleh Persib Bandung, Pelita Bandung Raya (PBR) dan Sriwijaya FC yang membuntuti di bawahnya.

Terlebih dua tim di bawah Persija memiliki tabungan pertandingan lebih banyak sehingga pelatih Benny Dollo mesti waspada. Namun demikian, Menurut asisten pelatih Blitz Tarigan, Macan Kemayoran tetap melihat ada peluang lolos dengan berbekal kondisi lawan yang disebutnya juga bakal kesulitan di sisa laga.

"PBR dan Sriwijaya FC menyisakan empat laga. Oleh karena itu, mudah-mudahan mereka gagal tambah poin. Di papan bawah pun lagi berjuang untuk lepas degradasi, jadi kedua tim itu tidak akan mudah menambah poin," ucap Blitz, Senin (18/8).

Dua laga tersisa Persija nanti, Ponaryo Astaman Dkk akan melawan Semen Padang 21 Agustus nanti dan Barito Putera 5 September mendatang.
(bbk)
Berita Terkait
Begini Kecanggihan Bus...
Begini Kecanggihan Bus Baru Skylander R22 Milik Klub Persija Jakarta
Mantap! Persija Rekrut...
Mantap! Persija Rekrut Bek yang Pernah Main di Liga Champions
Jika Latihan Kembali...
Jika Latihan Kembali Dimulai, Rezaldi Bakal Hilangkan Kecanduan Main Game
Jelang Persija vs Persita,...
Jelang Persija vs Persita, Masalah Mental Jadi Fokus Sudirman
RANS Nusantara vs Persija...
RANS Nusantara vs Persija Jakarta: Pembuktian Macan Kemayoran Muda
Resmi, Ahmad Birrul...
Resmi, Ahmad Birrul Walidain Perkuat Lini Bertahan Persija Jakarta
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
3 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
5 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
6 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
7 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
7 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
8 jam yang lalu
Infografis
Eks Panglima Militer...
Eks Panglima Militer Ukraina: Hampir Tak Ada Peluang Bertahan Hidup
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved