Inter Kalah, Mazzari Akui Salah
A
A
A
MILAN - Pelatih Internazionale, Walter Mazzarri akui kekalahan timnya atas Cagliari 1-4, Minggu (28/9), memang salah dirinya. Pria berusia 52 tahun itu mengatakan beberapa pemain tak seharusnya dirotasi.
"Saya membuat beberapa kesalahan ketika mengevaluasi rotasi pemain,'' tutur Mazzarri seperti dikutip Goal, Senin (29/9).
Il Nerrazzurri harus mengakui keunggulan tim yang berpredikat juru kunci klasemen sebelum laga. Pemain Cagliari, Albin Ekdal yang mencetak hattrick dan Marco Sau yang menyumbang satu gol membuat Mazzari mengakui Cagliari bermain lebih baik dari Inter yang hanya mencetak satu gol melalui Pablo Osvaldo.
"Cagliari bermain baik dengan bola dan kami tidak bisa menjaga gaya bermain kami tanpa tingkat kebugaran yang baik,'' sambungnya.
"Saya membuat beberapa kesalahan ketika mengevaluasi rotasi pemain,'' tutur Mazzarri seperti dikutip Goal, Senin (29/9).
Il Nerrazzurri harus mengakui keunggulan tim yang berpredikat juru kunci klasemen sebelum laga. Pemain Cagliari, Albin Ekdal yang mencetak hattrick dan Marco Sau yang menyumbang satu gol membuat Mazzari mengakui Cagliari bermain lebih baik dari Inter yang hanya mencetak satu gol melalui Pablo Osvaldo.
"Cagliari bermain baik dengan bola dan kami tidak bisa menjaga gaya bermain kami tanpa tingkat kebugaran yang baik,'' sambungnya.
(akr)