Indonesia Tanpa Gelar di Denmark

Minggu, 19 Oktober 2014 - 20:26 WIB
Indonesia Tanpa Gelar...
Indonesia Tanpa Gelar di Denmark
A A A
KOPENHAGEN - Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir gagal membawa pulang gelar juara dari Denmark Terbuka usai dikalahakan ganda campuran Tiongkok, Chen Xu/ Jin Ma.

Di gim pertama, Chen/Jin yang menempati peringkat ketiga dunia sempat meninggalkan Tontowi/Liliyana 12-7. Namun Tontowi/Liliyana ganti memimpin dan menyamakan angka 20-20. Sayang, Chen/ Jin lebih dulu meraih dua angka tambahan untuk memenangkan gim pertama 22-20.

Pertandingan ketat tak terulang di gim kedua. Alih-alih memenangkan gim kedua untuk memaksakan rubber game, Tontowi/Liliyana harus tertunduk lesu ketika perolehan angka mereka terhenti di angka 15 sementara Chen/Jin melaju hingga angka 21.

Dengan hasil ini, Indonesia dipastikan pulang tanpa gelar dari Denmark terbuka. Sebelumnya, para pebulutangkis Indonesia di berbagai nomor telah lebih dulu gugur sebelum memasuki partai final.
(sha)
Berita Terkait
Hasil Denmark Open 2022:...
Hasil Denmark Open 2022: Comeback Impresif, Jonatan Christie Atasi Lee Cheuk Yiu
Hasil Denmark Open 2021:...
Hasil Denmark Open 2021: Singkirkan Prannoy, Jonatan Christie Tantang Andalan Jepang di Babak Kedua
Hasil Denmark Open 2021:...
Hasil Denmark Open 2021: Disingkirkan Duet Thailand, Praveen Jordan/Melati Daeva Gagal ke Final
Hasil Denmark Open 2021:...
Hasil Denmark Open 2021: Kado Pahit Ultah ke-25, Langkah Anthony Ginting Terhenti
Hasil Denmark Open 2021:...
Hasil Denmark Open 2021: Saling Kejar Poin, Shesar Hiren Gagal Singkirkan Lee Cheuk Yiu
Hasil Denmark Open 2021:...
Hasil Denmark Open 2021: Lawan Mundur, Tommy Sugiarto Tembus Semifinal
Berita Terkini
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
1 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
1 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
2 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
4 jam yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
4 jam yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
6 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved