PSIS Tidak Meremehkan Elang Jawa

Jum'at, 24 Oktober 2014 - 15:54 WIB
PSIS Tidak Meremehkan...
PSIS Tidak Meremehkan Elang Jawa
A A A
SEMARANG - Manajer PSIS Semarang Wahyu Winarto mewanti-wanti para pemain agar tidak meremehkan musuh di babak Empat Besar Divisi Utama, termasuk skuad Elang Jawa --sebutan PSS Sleman. Sukses Mahesa Jenar menorehkan hasil positif dalam empat laga terakhir diharapkan menjadi pemicu untuk tampil bagus menghadapi Elang Jawa.

“Kami dalam tren positif, tetap tawaduk. Jangan menyepelekan lawan, siapa pun tim yang akan dihadapi adalah tim-tim bagus dan kuat,” tandasnya.

PSIS Semarang kini fokus untuk menghadapi laga semifinal kendati saat ini masih menyisakan satu pertandingan tandang kontra PSS Sleman, Minggu (26/10). Dalam pertandingan yang direncanakan akan digelar di lapangan TNI AU Sleman tersebut akan memengaruhi pemuncak klasemen di Grup N.

Tim yang menang akan menduduki peringkat 1 dan bakal bertemu dengan tim peringkat 2 di Grup P.Adapun peringkat 2 di Grup N, akan bertemu peringkat 1 Grup P. Karena persaingan di Grup P masih kuat dan semua tim masih punya peluang, PSIS tidak mungkin memilih lawan, dan akan bermain natural dalam menghadapi Elang Jawa, julukan PSS Sleman, serta, berharap pulang membawa poin.

''Kami tetap ingin mencuri poin lah. PSIS tetap full team, kendati saat ini (Julio) Alcorse dan Fauzan masih cedera, tapi Welly Siagian sudah membaik,''cetusnya.

Wahyu menilai, PSS tim yang bagus. Buktinya, Ronald Fagundez dkk harus bersusah payah saat bermain di kandang sendiri. Tentu ini menjadi catatan tersendiri bagi tim.
(aww)
Berita Terkait
Liga 1 Berhenti Akibat...
Liga 1 Berhenti Akibat Corona, Pemain PSIS Jualan Pakaian
Persebaya Tantang PSIS...
Persebaya Tantang PSIS Semarang: Pamerkan Ketajamanmu, Paulo Victor!
Liga 1 Dihentikan, Sponsor...
Liga 1 Dihentikan, Sponsor PSIS Susun Ulang Lanjutkan Kerja Sama
Rizky Dwi dan Yudi Safrizal...
Rizky Dwi dan Yudi Safrizal Resmi Perkuat PSIS Semarang
PSM Makassar Kembali...
PSM Makassar Kembali Puncaki Klasemen Usai Kalahkan PSIS Semarang 2-0
PSIS Semarang Matangkan...
PSIS Semarang Matangkan Strategi Melalui Laga Paseduluran versus Selangor FC
Berita Terkini
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
16 menit yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
46 menit yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
2 jam yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
3 jam yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
4 jam yang lalu
Pemain Timnas Indonesia...
Pemain Timnas Indonesia Eliano Reijnders Masuk Radar Transfer Selangor FC
4 jam yang lalu
Infografis
2 Alasan Buaya Hidup...
2 Alasan Buaya Hidup Berdampingan dan Tidak Mau Memakan Capybara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved