4 Pencetak Gol Bunuh Diri di Piala Asia 2023, Salah Satunya dari Indonesia
Kamis, 25 Januari 2024 - 09:44 WIB
Park Yong-woo menjadi pemain kedua yang mencetak gol bunuh diri di Piala Asia 2023. Pemain asal Korea Selatan itu merobek gawangnya sendiri ketika negaranya bentrok Yordania di matchday kedua Grup E.
3. Yazan Al-Arab (Yordania)
Uniknya, pemain Jordania Yazan Al-Arab juga mencetak gol bunuh diri di pertandingan melawan Korea Selatan di matchday kedua Grup E. Alhasil, pertandingan yang melahirkan dua gol bunuh diri itu berakhir imbang.
4. Justin Hubner (Indonesia)
Teranyar, pemain yang mencetak gol bunuh diri adalah Justin Hubner dari Indonesia. Pemain naturalisasi itu melakukannya ketika Timnas Indonesia dihajar Jepang dengan skor 1-3 di matchday terakhir Grup D.
Pemain belakang Timnas Indonesia Justin Hubner mencetak gol bunuh diri di menit ke-87 Sapuan Hubner yang mencoba menghalau tendangan pemain depan Jepang justru membuat bola melambung di atas Ernando Ari yang sudah terkecoh. Bola masuk ke gawang Ernando tanpa mampu dicegah.
Dengan kekalahan itu, nasib Indonesia untuk lolos ke babak 16 besar terpaksa harus ditentukan oleh hasil laga di grup lain.
3. Yazan Al-Arab (Yordania)
Uniknya, pemain Jordania Yazan Al-Arab juga mencetak gol bunuh diri di pertandingan melawan Korea Selatan di matchday kedua Grup E. Alhasil, pertandingan yang melahirkan dua gol bunuh diri itu berakhir imbang.
4. Justin Hubner (Indonesia)
Teranyar, pemain yang mencetak gol bunuh diri adalah Justin Hubner dari Indonesia. Pemain naturalisasi itu melakukannya ketika Timnas Indonesia dihajar Jepang dengan skor 1-3 di matchday terakhir Grup D.
Pemain belakang Timnas Indonesia Justin Hubner mencetak gol bunuh diri di menit ke-87 Sapuan Hubner yang mencoba menghalau tendangan pemain depan Jepang justru membuat bola melambung di atas Ernando Ari yang sudah terkecoh. Bola masuk ke gawang Ernando tanpa mampu dicegah.
Dengan kekalahan itu, nasib Indonesia untuk lolos ke babak 16 besar terpaksa harus ditentukan oleh hasil laga di grup lain.
(sto)
Lihat Juga :
tulis komentar anda