3 Alasan Shin Tae-yong Tak Panggil Saddil Ramdani Lawan Vietnam

Senin, 18 Maret 2024 - 10:11 WIB
Tiga alasan Shin Tae-yong tak memanggil Saddil Ramdani membela Timnas Indonesia saat melawan Vietnam pada laga lanjutan putaran kedua penyisihan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia / Foto: SADDIL RAMDANI (@saddilramdanii)
Tiga alasan Shin Tae-yong tak memanggil Saddil Ramdani membela Timnas Indonesia saat melawan Vietnam pada laga lanjutan putaran kedua penyisihan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, 21 dan 26 Maret 2024. Lalu, apa yang sebenarnya terjadi?

Shin Tae-yong telah menetapkan 28 pemain untuk memperkuat Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Vietnam. Ada 13 pemain abroad dipanggil, empat di antaranya merupakan wajah baru bagi Skuad Garuda.

Satu hal yang menonjol adalah Shin Tae-yong kembali tak memanggil Sadiil. Ini kedua kalinya pelatih asal Korea Selatan itu menolak memasukkan nama winger berusia 25 tahun tersebut.



Sebelumnya Saddil dicoret dari skuad Timnas Indonesia di Piala Asia 2023. Saat itu ia tidak termasuk dalam pencoretan tersebut ketika daftar nama disetorkan ke AFC.



Namun dalam pengumuman terakhir, Saddil justru dicoret bersama Arkhan Fikri. Sementara Adam Alis lolos seleksi memperkuat Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.

Hanya berselang beberapa bulan, peristiwa kurang mengenakkan kembali terulang. Sebenarnya apa alasan Shin Tae-yong mencoret Saddil Ramdani?



3 Alasan Shin Tae-yong Tak Panggil Saddil Ramdani

1. Kebutuhan Skuad

Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More