6 Laga Paling Menyakitkan Euro 2024, Gol Bunuh Diri Maximilian Wober Bikin Prancis Menang

Jum'at, 21 Juni 2024 - 08:01 WIB
Banyak kejadian menyakitkan di Euro 2024. Salah satunya gol bunuh diri Maximilian Wober. Foto/ Instagram
JAKARTA – Banyak kejadian menyakitkan di Euro 2024 , khususnya pada putaran pertama grup. Salah satu yang menyakitkan terjadi ketika Republik Ceko ditekuk Portugal, di mana kemenangan Cristiano Ronaldo cs terjadi di menit akhir babak kedua.

Selain itu, ada gol bunuh diri Maximilian Wober yang membuat Prancis meraih tiga poin. Tidak itu saja, ada beberapa kejadian menyakitkan lainnya selama putaran pertama grup Euro 2024 . Dikutip berbagai sumber, berikut ulasannya.





Pertandingan Paling Menyakitkan di Euro 2024

1. Skotlandia Dihantam 5 Gol

Jerman membuka Euro 2024 dengan fantastis. Der Panzer menang telak melawan Skotlandia di Allianz Arena, Sabtu (15/6/2024). Tim besutan Julian Nagelsmann ini menang 5-1. Jika Jerman bersuka cita, tentu tidak bagi Skotlandia. Kemasukan lima gol ini menjadi mimpi buruk dan tentu saja menyakitkan.

2. Tim Favorit Belgia Kalah

Tidak ada yang menduga Belgia dikalahkan Slovakia di Euro 2024. Pertandingan Belgia vs Slovakia benar-benar menyuguhkan permainan yang sangat menarik. Pada babak pertama, kedua tim saling jual beli serangan.

Pada pertandingan itu, 2 gol Lukaku dianulir wasit. Salah satunya terjadi di dua menit sebelum pertandingan usai. Gol itu dianulir wasit lantaran Lois Openda melakukan handball sebelum mengirimkan umpan terobosan pada mantan penyerang Manchester United itu.

3. Prancis Kehilangan Kylian Mbappe
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More