Babak I Arsenal vs Tottenham: Gol Lamela Dibalas Odegaard
Senin, 15 Maret 2021 - 00:21 WIB
LONDON - Tottenham Hotspur dan Arsenal sama kuat 1-1 pada babak pertama bentrok di Emirates Stadium dalam lanjutan Liga Primer 2020/2021, Minggu (14/3/2021). Gol Erik Lamela dibalas Martin Odegaard
Arsenal menekan sejak awal, meski Pelatih Mikel Arteta tidak menurunkan kapten Pierre-Emerick Aubameyang yang duduk di bangku cadangan.
.
Penyerang Prancis Alexandre Lacazette memimpin serangan yang disokong trio penyerang Bukayo Saka, Martin Oedegaard, dan Emile Smith-Rowe.
Baca juga: Klopp Beber Alasan Liverpool Cuma Parkir Ben Davies .
Catatan BBC, penguasaan bola (ball possession) The Gunners mencapai 57% berbanding 43% milik tim tamu. Ada 10 tembakan dilepaskan pemain Arsenal namun hanya dua tepat sasaran.
Meski demikian, Arsenal tertinggal lebih dulu lewat gol Lamela menit ke-33 memanfaatkan umpan Lucas Moura. Tottenham bermain efektif dengan hanya melepaskan satu tembakan tepat ke gawang dan menghasilkan gol.
Arsenal baru dapat membalas pada menit ke-44 melalui Odegaard yang memaksimalkan umpan Kieran Tierney.
Arsenal menekan sejak awal, meski Pelatih Mikel Arteta tidak menurunkan kapten Pierre-Emerick Aubameyang yang duduk di bangku cadangan.
.
Penyerang Prancis Alexandre Lacazette memimpin serangan yang disokong trio penyerang Bukayo Saka, Martin Oedegaard, dan Emile Smith-Rowe.
Baca juga: Klopp Beber Alasan Liverpool Cuma Parkir Ben Davies .
Catatan BBC, penguasaan bola (ball possession) The Gunners mencapai 57% berbanding 43% milik tim tamu. Ada 10 tembakan dilepaskan pemain Arsenal namun hanya dua tepat sasaran.
Meski demikian, Arsenal tertinggal lebih dulu lewat gol Lamela menit ke-33 memanfaatkan umpan Lucas Moura. Tottenham bermain efektif dengan hanya melepaskan satu tembakan tepat ke gawang dan menghasilkan gol.
Arsenal baru dapat membalas pada menit ke-44 melalui Odegaard yang memaksimalkan umpan Kieran Tierney.
Lihat Juga :
tulis komentar anda