Bukan Cantona atau Roy Keane, Ternyata Ini Kapten Terhebat MU versi Alex Ferguson
Minggu, 05 Desember 2021 - 16:01 WIB
Pria kelahiran Chester-le-Street, Januari 1957 ini telah membuat 466 penampilan untuk klub dan mencetak 99 gol selama berseragam The Red Devils,. Total, sudah 11 trofi dia menangkan, di antaranya dua gelar Liga Inggris beruntun di musim 1993-1994 hingga orang-orang memberinya julukan Kapten Marvel.
Menariknya, Bryan Robson bukan kapten pilihan Sir Alex Ferguson. Dia telah memenangkan gelar Piala FA pada 1983 dan 1985 sebelum kedatangan Sir Alex ke Old Trafford.
Bryan Robson meninggalkan Old Trafford untuk bergabung dengan Middlesbrough, Juli 1994. Sejak saat itu, Sir Alex Ferguson menunjuk nama-nama seperti Steve Bruce, Eric Cantona, Roy Keane hingga Gary Neville memimpin skuad Setan Merah di lapangan.
Sekadar informasi, film dokumenter berjudul Robbo: The Bryan Robson Story tak ubahnya ajang reuni bagi para penggawa Setan Merah. Film garapan sutradara John Brocklehurst itu dibintangi nama-nama seperti David Beckham, Wayne Rooney, Ryan Giggs, Eric Cantona, Gary Neviile, dan sederet manatan pemain Manchester United lain.
Menariknya, Bryan Robson bukan kapten pilihan Sir Alex Ferguson. Dia telah memenangkan gelar Piala FA pada 1983 dan 1985 sebelum kedatangan Sir Alex ke Old Trafford.
Bryan Robson meninggalkan Old Trafford untuk bergabung dengan Middlesbrough, Juli 1994. Sejak saat itu, Sir Alex Ferguson menunjuk nama-nama seperti Steve Bruce, Eric Cantona, Roy Keane hingga Gary Neville memimpin skuad Setan Merah di lapangan.
Sekadar informasi, film dokumenter berjudul Robbo: The Bryan Robson Story tak ubahnya ajang reuni bagi para penggawa Setan Merah. Film garapan sutradara John Brocklehurst itu dibintangi nama-nama seperti David Beckham, Wayne Rooney, Ryan Giggs, Eric Cantona, Gary Neviile, dan sederet manatan pemain Manchester United lain.
(sto)
tulis komentar anda