Hasil Arsenal vs Liverpool: Diogo Jota Bawa The Reds ke Final Piala Liga Inggris!

Jum'at, 21 Januari 2022 - 04:41 WIB
Dengan hasil ini, Liverpool berhak lolos ke final. The Reds akan menghadapi Chelsea di partai puncak yang berlangsung di Stadion Wembley, London, 27 Februari 2022 mendatang.

Susunan Pemain:

Arsenal (4-1-4-1): Aaron Ramsdale; Takehiro Tomiyasu, Ben White, Gabriel Magalhaes, Kieran Tierney; Albert Sambi Lokonga; Bukayo Saka, Emile Smith Rowe, Martin Odegaard, Gabriel Martinelli; Alexandre Lacazette.

Cadangan: Thomas Partey, Rob Holding, Nuno Taveres, Eddie Nketiah, Ryan Alebiousu, Karl Hein, Mika Biereth, Salah-Edine Oulad M'hand, Charlie Patino.

Pelatih: Mikel Arteta.

Liverpool (4-3-3): Caoimhin Kelleher; Trent Alexander-Arnold, Joel Matip, Virgil van Dijk, Andy Robertson; Jordan Henderson, Fabinho, Curtis Jones; Kaide Gordon, Roberto Firmino, Diogo Jota.

Cadangan: Alisson, Ibrahima Konate, James Milner, Joe Gomez, Adrian, Takumi Minamino, Konstantinos Tsimikas, Neco Williams, Tyler Morton.

Pelatih: Juergen Klopp.
(sto)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More