Tegas! PSSI Hukum Wasit Top Liga 1, Mustofa Umarella Terberat

Senin, 22 Agustus 2022 - 21:01 WIB
Alhasil dia dihukum selama 8 pekan ke depan dan baru bisa ditugaskan pada pekan ke-10. Jangka waktu yang sama juga diterima wasit Totok Fitrianto ketika bertugas di pekan ke-3.

Dia memimpin laga Big Match antara Persib Bandung vs PSIS. Tertulis bahwa wasit lalai menerapkan Law of The Game (LOTG) pasal 12 tentang pemahaman hand ball. Saat itu bola yang dianggap terkena tangan padahal masih mengenai dada.

Hukuman yang paling lama menimpa wasit Mustofa Umarella yang bertugas di pekan ke-2 laga PSIS Semarang vs Barito Putera. Dia mendapatkan hukuman selama 10 pekan dan baru bisa ditugaskan pada pekan ke-13.

Adapun pelanggaran yang dilakukan adalah lalai pada LOTG pasal 12 dengan dua kali kesalahan. Pertama ketika dia memberi hadiah penalti kepada Barito padahal PSIS tidak pantas diberi pelanggaran. Kedua adalah memberi pelanggaran kepada Barito sehingga mengakibatkan gol ketika pertandingan kembali dimulai.
(sha)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More