5 Petinju Tak Terkalahkan, Nomor 1 Kawinkan Gelar Kelas Berat dan Penjelajah

Minggu, 13 November 2022 - 09:56 WIB
Salah satu petinju terbesar sepanjang masa adalah Rocky Marciano. Ia mengakhiri kariernya dengan rekor 49-0. Petinju kelahiran Amerika Serikat (AS) 1 September 1923 ini juga mengukir prestasi di kelas berbeda.

Kendati karier profesionalnya hanya delapan tahun, Marciano bisa diklaim sebagai petinju sukses. Kemenangan perdana Marciano dibukukan ketika menganvaskan kompatriotnya, Lee Epperson pada ronde ketiga.

3. Ricardo Lopez - 51-0, 1 imbang, 38 KO (1985-2001) - Kelas Terbang



Petinju kelahiran Cuernavaca, Morelos, 25 Juli 1966 ini pantas dinobatkan sebagai salah satu pahlawan olahraga Meksiko. Namanya sangat ditakutkan petinju lain di kelas terbang.

Dia memegang gelar juara dunia str awweight pada periode 1990-1999. Kemudian menjadi yang terbaik di kelas terbang. Satu-satunya lawan yang menghentikan rekor kemenangan beruntun Lopez adalah Rosendo Alvarez. Pertarungan keduanya berakhir imbang.

Namun pada pertandingan ulang keduanya, Lopez mengalahkan Alvarez. Kemenangan itu sekaligus memastikan dirinya mengoleksi gelar minimumweight versi WBA dan WBC.

2. Joe Calzaghe 46-0, 32 KO (1993-2008) - Kelas Menengah Super



Berasal dari Wales, Joe Calzaghe memulai debut profesionalnya pada 1993. Kala itu, ia memukul jatuh Paul Hanlon pada ronde pertama di Cardiff Arms Park, Cardiff.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More