Hasil BWF World Tour Finals 2022: Dihentikan Duet China, Fajar/Rian Gagal ke Final

Sabtu, 10 Desember 2022 - 16:53 WIB
Liu/Ou mampu bermain lebih agresif dengan tempo permainan cepat di awal game ketiga. Fajar/Rian harus tertinggal 9-11 di interval game ketiga.

Fajar/Rian sempat meningkatkan tempo permainan selepas interval yang membuat lawan cukup kerepotan.



Sayangnya, Fajar/Rian cukup kesulitan di poin-poin kritis dan kalah 19-21 sehingga gagal melaju ke final.
(mirz)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More