Jadwal Wakil Tuan Rumah di Laga Pertama Indonesia Masters 2023: Awal Perjuangan

Selasa, 24 Januari 2023 - 07:00 WIB
loading...
Jadwal Wakil Tuan Rumah...
Indonesia Masters 2023 akan dimulai pada hari ini atau Selasa (24/1/2023) . Tuan rumah mengirim banyak wakil dengan harapan bisa meraih gelar juara. Foto: Aldhi Chandra/MPI
A A A
JAKARTA - Indonesia Masters 2023 akan dimulai pada hari ini atau Selasa (24/1/2023) hingga Minggu (29/1/2023). Tuan rumah mengirim banyak wakil dengan harapan bisa meraih gelar juara.



Indonesia mendapat tambahan wakil untuk mengikuti event yang berlangsung di Istora Senayan, jakarta. Namun, itu setelah cukup banyak yang lolos fase kualifikasi

Disebutkan, pada Senin (22/1/2023) atau satu hari sebelum pertandingan banyak pemain yang memutuskan untuk mundur karena berbagai alasan.

Ini membuat sejumlah pemain lain mendapat keuntungan untuk lolos ke babak utama atau 32 besar melalui jalur kualifikasi.

Di sisi lain, tak ada jagoan Tanah Air yang mundur. Alhasil utusan-utusan Indonesia bertambah tujuh menjadi 30 wakil di turnamen Super 500 itu.

Di tunggal putra, ada tiga pemain yang mundur, termasuk pemain nomor satu dunia, Viktor Axelsen (Denmark), Rasmus Gemke (Denmark) dan Kunlavut Vitidsarn (Thailand).

Shi Yu Qi (China), Weng Hong Yang (China) dan Sitthikom Thammasin (Thailand) mendapatkan promosi dari babak kualifikasi.

Kemudian, ada empat pemain lainnya yang mundur dari babak kualifikasi. Hal itu membuat dua tunggal putra Indonesia, Ikhsan Leonardo Imanuel Rumbay dan Christian Adinata yang berada di daftar pemain cadangan promosi ke babak kualifikasi.

Untuk tunggal putri, Chen Yu Fei (China) dan Lalinrat Chaiwan (Thailand) undur diri sehingga Aakarshi Kashyap (India) dan Clara Azurmendi (Spanyol) naik ke babak utama.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
Kejutan! Fikri/Daniel...
Kejutan! Fikri/Daniel Singkirkan Unggulan Teratas di All England 2025
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Jonatan Christie, Ana/Tiwi, dan Putri KW Lewati Rintangan Pertama
Lika-Liku Perjalanan...
Lika-Liku Perjalanan Karier Dejan Ferdinansyah: Nyaris Pensiun Berkali-kali
Berkah Ramadan, Rian...
Berkah Ramadan, Rian Ardianto: Sahur dan Buka Puasa Ditemani Istri Tercinta
Tunda Bulan Madu, Gregoria...
Tunda Bulan Madu, Gregoria Mariska Ditemani Mikha Angelo di All England 2025
Rekomendasi
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
Profil dan Biodata Cheryl...
Profil dan Biodata Cheryl Ruan, Istri Bobon Santoso yang Unfollow setelah Suaminya Mualaf
Bersaing di Pasar Otomotif,...
Bersaing di Pasar Otomotif, Ini Cara Jitu BAIC Indonesia Pikat Konsumen
Berita Terkini
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
59 menit yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
1 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
2 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
3 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
4 jam yang lalu
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
4 jam yang lalu
Infografis
Pasukan Israel Usir...
Pasukan Israel Usir Pasien dari Rumah Sakit Indonesia di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved