5 Teknik Terlarang dalam UFC karena Sangat Bahaya dan Sebabkan Kematian

Kamis, 02 Maret 2023 - 11:00 WIB
loading...
A A A
Namun, UFC melarang setiap petarung memukul bagian belakang kepala dan tulang belakang lawannya. Hal itu dianggap sangat berbahaya, karena bisa membuat lawannya kehilangan nyawa.

5. Bagian Tenggorokan

Memukul bagian tenggorokan sangat dilarang dalam pertarungan UFC, karena bisa membuat salah satu petarung mengalami masalah hingga kehilangan nyawa. Kendati demikian, dalam pertarungan UFC pukulan dan tendangan yang mengarah ke bagian tenggorokan masih sering terjadi karena tak sengaja.

Meski adanya aturan, tetapi wasit tak bisa menghentikan pertarungan karena serangan tersebut dianggap tak sengaja. Namun, wasit bisa menghentikan pertarungan jika benar-benar adanya tindakan kesengajaan.
(mirz)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0723 seconds (0.1#10.24)