Ternyata Ini Rahasia Bangkitnya Valentino Rossi

Jum'at, 07 Agustus 2020 - 14:07 WIB
loading...
Ternyata Ini Rahasia...
Hadirny David Munoz ternyata jadi salah satu faktor kebangkitan Valentino Rossi. Foto : Crash
A A A
BRNO - Valentino Rossi mulai bangkit setelah puasa naik podium. GP Andalusia jadi penanda kalau Rossi belum habis. Apa yang rahasia bangkitnya The Doctor?

Mengawali aksinya di MotoGP 2020 , Rossi masih kesulitan beraksi di Jerez. Ia gagal menyelesaikan lomba setelah motornya mengalami masalah. (Baca juga : Naik Podium di GP Andalusia, Rossi Mulai Nyaman )

Namun dengan perbaikan yang dilakukan Rossi berhasil tampil menawan di GP Andalusia. Ia bisa bersaing dengan Fabio Quartararo dan Maverick Vinales hingga merasakan lagi naik podium meski ada di posisi ketiga. Ini adalah kali pertama pembalap Yamaha itu naik podium setelah 17 seri. (Baca juga : Lantaran Kejar Podium ke-200, Rossi Bisa Menggila di Brno )

Rossi menyebut apa yang terjadi di GP Andalusia tak lepas dari tangan dingin David Munoz untuk menggantikan Silvano Galbusera. Penunjukkan Munoz sebagai kepala mekanik untuk motornya mulai membuahkan hasil menjelang seri MotoGP Rep. Ceko, akhir pekan ini. (Baca juga : Gara-Gara Buka Jendela Rumah Penyebab Lengan Kanan Marquez Patah )

"Balapan terakhir di Sirkuit Jerez, kami mengubah sesuatu yang memberi saya perasaan lebih baik dan saya menikmatinya sepanjang akhir pekan. Pada akhirnya, saya kembali naik podium setelah waktu yang lama dan mengalami periode yang sulit adalah perasaan yang luar biasa. Sangat penting untuk dipahami jika saya juga bisa kuat di tim ini," papar Rossi dikutip Crash, Jumat (7/8/2020).

"Pada musim panas tahun lalu, saya mengerti kami membutuhkan sesuatu yang berbeda, jadi kami mengganti kepala mekanik dan kami mencoba bertaruh pada mekanik yang lebih muda dari Moto2 tanpa pengalaman MotoGP."

"Saya menyukai pendekatannya karena berhasil di Moto2 dan saya merasa sangat baik. Dia bisa mengajari saya banyak hal dan itu adalah cara lain untuk melatih motor, kami membutuhkan mata yang segar. Terlepas dari keterampilan teknisnya, pendekatannya tenang dan optimis serta tahap ini bagi pembalap penting untuk mendapatkan dukungan tim sepenuhnya."

"Yang pasti, kami membutuhkan waktu untuk meningkatkan hubungan dan baginya untuk memahami apa yang saya butuhkan, tetapi di balapan berikutnya kami dapat memahami jika kami berada dalam kondisi yang baik," pungkas Rossi.
(bbk)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Kecelakaan
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2025: Fabio Quartararo Rebut Pole Position!
Siap Ngebut di Spanyol!...
Siap Ngebut di Spanyol! Jangan Lewatkan MotoGP Jerez 2025 Akhir Pekan Ini di VISION+
Marc Marquez Ancaman...
Marc Marquez Ancaman Nyata Francesco Bagnaia Jelang MotoGP Spanyol 2025
Marc Marquez Juara MotoGP...
Marc Marquez Juara MotoGP Qatar 2025, Dominasi Berlanjut
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Qatar 2025: Marc Marquez Pole Position!
Adu Cepat di Sirkuit...
Adu Cepat di Sirkuit Lusail Akhir Pekan Ini! Nonton MotoGP Qatar di Sini
Bangkit dari Bayang-Bayang:...
Bangkit dari Bayang-Bayang: Bagnaia Ungkap Kunci Kemenangan di MotoGP Austin 2025
Francesco Bagnaia Juara...
Francesco Bagnaia Juara MotoGP Amerika 2025 Usai Marquez Terjatuh di COTA
Special Bola
Hasil Yokohama F Marinos...
Liga Champion
Hasil Yokohama F Marinos vs Al Nassr di Perempatfinal Liga Champions Asia Elite 2024-2025: Cristiano Ronaldo Dkk Menang 4-1!
Hasil Barcelona vs Real...
Liga Spanyol
Hasil Barcelona vs Real Madrid di Final Copa del Rey 2024-2025: Jual Beli Serangan, Skor Sama Kuat 2-2!
Novita Murni Bertekad...
Bola Dunia
Novita Murni Bertekad Bawa Timnas Futsal Putri Indonesia Tembus Piala Dunia 2025
Rekomendasi
85 Persen Insiatif Visi...
85 Persen Insiatif Visi 2030 Sudah Tercapai, Akankah Citra Saudi Berubah?
Kondisi Terakhir Bunda...
Kondisi Terakhir Bunda Iffet sebelum Meninggal, Sempat Dirawat Intensif
Iwan Sunito Bagikan...
Iwan Sunito Bagikan Tips Sukses Bisnis di Industri Properti Australia
Berita Terkini
Barcelona Juara Copa...
Barcelona Juara Copa del Rey 2025: Tendangan Terukur Kounde Jadi Penentu!
14 menit yang lalu
Kevin Sanjaya Yakin...
Kevin Sanjaya Yakin Fedor Gorst Dongkrak Semangat Atlet Biliar Indonesia
49 menit yang lalu
Sekjen POBSI: Kehadiran...
Sekjen POBSI: Kehadiran Fedor Gorst Diharapkan Jadi Inspirasi Atlet Muda Indonesia
1 jam yang lalu
Fedor Gorst Sebut Indonesia...
Fedor Gorst Sebut Indonesia Banyak Pemain Biliar Potensial
8 jam yang lalu
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Pangsuma FC ke Final usai Sikat Bintang Timur Surabaya Lewat Penalti
8 jam yang lalu
Mengenal Klausul Rehidrasi...
Mengenal Klausul Rehidrasi dalam Tinju: Aturan yang Disorot Jelang Duel Eubank Jr vs Conor Benn
8 jam yang lalu
Infografis
Terungkap Rencana Rahasia...
Terungkap Rencana Rahasia Golden Dome, Perisai Rudal Canggih AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved