Bos Yamaha Monster Energy Siap Pertahankan Fabio Quartararo

Kamis, 04 Januari 2024 - 20:04 WIB
loading...
Bos Yamaha Monster Energy...
Manajer Tim Yamaha Monster Energy, Massimo Meregalli menyatakan siap berjuang mempertahankan Fabio Quartararo. Dia menilai pembalap itu masih dibutuhkan timnya di MotoGP 2024 / Foto: MotoGP
A A A
Manajer Tim Yamaha Monster Energy, Massimo Meregalli menyatakan siap berjuang mempertahankan Fabio Quartararo . Dia menilai pembalap itu masih dibutuhkan timnya di MotoGP 2024.

Quartararo diketahui masih memiliki kontrak bersama tim Yamaha hingga 2025. Namun hasil minor di MotoGP musim lalu membuat banyak spekulasi bermunculan terkait masa depannya.

Namun Meregalli menegaskan bahwa tim Yamaha bakal berusaha mempertahankannya. "Mempertahankan Fabio adalah salah satu tujuan kami," kata Massimo Meregalli dilansir dari Motosan, Kamis (4/1/2024).


Meregalli mengatakan mengatakan sudah mengetahui apapun konsekuensi tetap mempertahankan Fabio. Saat ini tinggal pihaknya memberikan keyakinan untuk pembalap itu agar tidak hengkang.

"Kami tahu ada resikonya, tapi kami akan melakukan segala kemungkinan untuk meyakinkan dia untuk tetap tinggal, ” katanya.

Selain itu, Massimo Meregalli mengatakan kabar menyenangkannya timnya akan diperkuat oleh Alex Rins. Dia nilai kehadiran pembalap itu akan memberikan warna untuk Yamaha Monster Energy.



"Saat dia bergabung dengan Yamaha, Rins memberitahu kami bahwa motor kami kurang fisik untuk dikendarai dibandingkan Honda . Pendekatan mereka bagus, meskipun kita hanya membicarakan satu hari saja," katanya.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
5 Banjir Besar yang...
5 Banjir Besar yang Menghantui Balapan Formula 1 dan MotoGP Sepanjang Sejarah
Klasemen MotoGP 2025:...
Klasemen MotoGP 2025: Marc Marquez Kokoh di Puncak Usai Menangi MotoGP Thailand
Marc Marquez Kampiun...
Marc Marquez Kampiun MotoGP Thailand 2025, Sempat Dikudeta sang Adik!
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Thailand 2025
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Thailand 2025: Marc Marquez Pole Position
Menpora Jamin Efisiensi...
Menpora Jamin Efisiensi Anggaran Tak Ganggu Ajang Internasional
Seri Pembuka MotoGP...
Seri Pembuka MotoGP Berlangsung Pekan Ini! Simak Jadwal dan Link Streamingnya
Jorge Martin Absen di...
Jorge Martin Absen di MotoGP Thailand 2025: Aprilia Racing Tunjuk Lorenzo Savadori!
Rekomendasi
Trump Ancam Balas Tarif...
Trump Ancam Balas Tarif Uni Eropa 200%, Targetkan Sampanye dan Alkohol
Panja RUU TNI Bahas...
Panja RUU TNI Bahas Penempatan Prajurit di Jabatan Sipil Siang Nanti
Politikus PDIP Nilai...
Politikus PDIP Nilai Bandara Bali Utara Buleleng Bakal Perberat Overtourism Bali
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
1 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
2 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
2 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
3 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
4 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
4 jam yang lalu
Infografis
Presiden Trump: Zelensky...
Presiden Trump: Zelensky Belum Siap untuk Perdamaian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved