Alasan Tolak Lazio, Silva: Sociedad Punya Asa dan Gaya Bermain Cocok

Rabu, 19 Agustus 2020 - 20:06 WIB
loading...
Alasan Tolak Lazio,...
David Silva akhirnya memilih bergabung dengan Real Sociedad.Foto/Dok SINDOneews
A A A
MANCHESTER - Setelah disemprit Lazio karena menolak bergabung dan malah pilih Real Sociedad, David Silva akhirnya angkat bicara. Pemain Spanyol itu menjelaskan alasannya mengapa menjatuhkan pilihan ke Sociedad.

(Baca juga: Kemarahan Lazio Berlanjut, Ayah David Silva Membela)

Menurut Silva, dari sekian banyak tawaran mengajaknya bergabung, termasuk Lazio, hanya Sociedad yang menunjukkan keseriusan. Selain itu, Sociedad punya asa untuk mengejar prestasi, dan gaya bermainnya cocok di Sociedad.

(Baca juga: Arsene Wenger Tawarkan Diri Jadi Pelatih Belanda)

"Saya telah menerima beberapa tawaran selama ini, tetapi saya memilih Real karena mereka adalah klub yang bekerja sangat baik. Gaya mereka sempurna untuk permainan saya," kata Silva kepada situs resmi Sociedad.

Silva menambahkan, ketika masih bermain di Eibar, dia sangat terkesan dengan San Sebastian. Kawasan wisata itu, sangat disukai Silva dan sulit untuk dia lupakan.

“Setelah saya menandatangani, saya menerima banyak ungkapan kasih sayang dari banyak orang. Saya tiba di kota yang indah, sangat tenang dan dalam aspek ini, saya memutuskan bersama dengan keluarga saya. Sebagian dari keputusan itu adalah miliknya. Saya melihat banyak LaLiga tahun lalu, saya menonton banyak pertandingan Real dan mereka bermain sangat baik. Ada kepemilikan yang hebat dan pelatih yang luar biasa," tuturnya.

Silva menilai, Sociedad pada akhirnya bisa melakukan hal-hal penting. Dan, itu akan menjadi tantangan menarik. "Saya tidak sabar untuk memulai, saat perubahan ini terjadi, Anda ingin memulai secepatnya," tandasnya.
(zil)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cek Jadwal dan Link...
Cek Jadwal dan Link Streaming Barcelona vs Real Sociedad di LaLiga 2024/25
8 Tim Lolos ke Babak...
8 Tim Lolos ke Babak 16 Besar Liga Europa 2024/2025
Daftar Tim Lolos ke...
Daftar Tim Lolos ke 16 Besar Liga Europa 2024-2025: Nasib Manchester United Gimana?
Jadwal Liga Eropa 2024/25...
Jadwal Liga Eropa 2024/25 Pekan ke-6, Nonton di Vision+
Derby Basque Panaskan...
Derby Basque Panaskan LaLiga: Athletic Bilbao vs Real Sociedad di Vision+
Barcelona vs Real Sociedad...
Barcelona vs Real Sociedad di LaLiga 2024/25, Simak Jadwal dan Link Streamingnya di Vision+
Jadwal Streaming Liga...
Jadwal Streaming Liga Europa Matchday Pertama di RCTI+ SuperApp
Hasil Liga Italia: Inter...
Hasil Liga Italia: Inter Milan dan Lazio Tutup Musim dengan Hasil Imbang
Arda Guler Beberkan...
Arda Guler Beberkan Perasaannya usai Jadi Penentu Kemenangan Real Madrid
Rekomendasi
600 Siswa dan 120 Guru...
600 Siswa dan 120 Guru Alazka Surabaya Bayar Zakat Serentak di Sekolah
Perluas Pasar, Bank...
Perluas Pasar, Bank Jatim Fasilitasi UMKM Ikuti Misi Dagang di Ternate
Bazar Ramadan Kemenperin,...
Bazar Ramadan Kemenperin, APP Group Salurkan 4.000 Liter Minyak Goreng Bersubsidi
Berita Terkini
Saksikan Formula 1 Chinese...
Saksikan Formula 1 Chinese GP 2025! Ini Jadwal dan Link Nontonnya
15 menit yang lalu
5 Alasan Media Asing...
5 Alasan Media Asing Prediksi Timnas Indonesia Kesulitan Lawan Australia
42 menit yang lalu
Jadwal dan Link Live...
Jadwal dan Link Live Streaming Australia vs Indonesia
1 jam yang lalu
Jadwal dan Link Matchday...
Jadwal dan Link Matchday Timnas Indonesia: Semangat Baru, Tantangan Menanti!
1 jam yang lalu
Streaming Pertandingan...
Streaming Pertandingan AFC Asian Qualifiers: Australia vs Indonesia di RCTI+ SuperApp
2 jam yang lalu
20 Petarung dengan Bayaran...
20 Petarung dengan Bayaran Tertinggi dalam Sejarah UFC
2 jam yang lalu
Infografis
Alasan AS Hindari Perlombaan...
Alasan AS Hindari Perlombaan Senjata Nuklir Lawan Rusia dan China
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved