Terjebak di Grup I bersama Polandia dan Hungaria, Memori Traumatis Gareth Southgate Mendadak Muncul

Selasa, 08 Desember 2020 - 17:03 WIB
loading...
Terjebak di Grup I bersama...
Gareth Southgate teringat sejarah bruuk Inggris melawan Polandia dan Hungaria/Foto/Goal
A A A
MANCHESTER - Timnas Inggris terjebak di Grup I bersama Polandia dan Hungaria pada kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa. Nasib mempertemukan mereka dalam undian yang digelar di markas FIFA di Zurich, Swiss, Selasa (8/12/2020) dini hari WIB.

Grup I juga termasuk Albania, Andorra dan San Marino. Namun, dari grup tersebut pelatih timnas Inggris Gareth Southgate teringat The Three Lions punya memori kelam dengan Polandia dan Hungaria. ( ).

Inggris punya kenangan dua malam yang paling terkenal dan traumatis dalam sejarahnya. Pada tahun 1973, Inggris ditahan imbang 1-1 oleh Polandia di Wembley yang berarti mereka gagal lolos ke Piala Dunia tahun berikutnya. Itu pertama kalinya The Three Lions tidak lolos putaran final.

Kepahlawanan kiper Polandia Jan Tomaszewski, yang sebelum pertandingan digambarkan sebagai "badut" oleh komentator televisi Brian Clough, menjadi bencana bagi Inggris, yang juga gagal mencapai putaran final Piala Dunia 1978 di Argentina. (Baca juga: Saat Posisi Madrid Ikut Terancam )

"Ada sejarah hebat dengan pertandingan itu," kata Southgate dilansir Reuters. “Ada magis ketika kami berada satu grupd enag mereka."

“Saya ingat beberapa di antaranya, saya cukup dewasa untuk berada di kelompok itu. Pertandingan Tomaszewski jelas sangat legendaris,” tambahnya. ( )

Ini akan menjadi ketujuh kalinya Inggris dan Polandia bertemu di kualifikasi Piala Dunia, terakhir untuk kompetisi 2014 di Brasil serta untuk edisi 2006, 1998, 1994, 1990 dan kampanye 1974 yang gagal.

Sementara Hungaria menghasilkan kekalahan pertama Inggris di Wembley dari lawan non-Inggris dengan kemenangan 6-3 mereka pada tahun 1953. Kemenangan 'Mighty Magyars' memaksa Inggris harus berpikir ulang soal taktik permainan, terutama setelah Hungaria menang 7-1 dalam kedua di Budapest setahun kemudian.

"Saya pernah mendengar tentang pertandingan itu dan mereka adalah salah satu negara terkemuka saat itu," ujar Southgate.

Tim Hungaria diprediksi banyak orang akan memenangkan Piala Dunia 1954 tetapi kalah dari Jerman Barat di final dan tim tersebut bubar setelah revolusi 1956 di negara itu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Revolusioner! FIFA Pertimbangkan...
Revolusioner! FIFA Pertimbangkan Format 64 Tim di Piala Dunia 2030
Erick Thohir: Mimpi...
Erick Thohir: Mimpi Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia Bukan Hiperbola
Timnas Indonesia U-17...
Timnas Indonesia U-17 Ditarget Lolos ke Piala Dunia U-17 2025
Media Vietnam Panik...
Media Vietnam Panik Dengar Timnas Indonesia Ingin Jadi Peserta Tetap di Piala Dunia
Bangunkan Raksasa Tidur,...
Bangunkan Raksasa Tidur, Erick Thohir Targetkan Indonesia Lolos Piala Dunia
Selamat Datang Piala...
Selamat Datang Piala Dunia Tinju! Begini Aturan Main WBC Grand Prix Tinju
3 Alasan Babak 4 Kualifikasi...
3 Alasan Babak 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Digelar Terpusat di Tempat Netral
Timnas Indonesia Tim...
Timnas Indonesia Tim ASEAN Tersukses dalam Sejarah Kualifikasi Piala Dunia
Jadwal dan Link Nonton...
Jadwal dan Link Nonton Spanyol vs Polandia di Billie Jean King Cup Finals 2024
Rekomendasi
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Berita Terkini
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
49 menit yang lalu
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
1 jam yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
1 jam yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
2 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
3 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
4 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved