Yuk, Cari Info Ukuran Gawang Sepak Bola Standar Internasional

Minggu, 07 Februari 2021 - 03:05 WIB
loading...
Yuk, Cari Info Ukuran...
Ukuran gawang sepak bola standar internasional jadi salah satu hal yang wajib diperhatikan jika ingin menggelar pertandingan profesional. Sebab, itu wajib dipenuhi. Foto: google
A A A
JAKARTA - Ukuran gawang sepak bola standar internasional jadi salah satu hal yang wajib diperhatikan jika ingin menggelar pertandingan profesional. Sebab, aturan soal gawang jadi salah satu hal yang wajib dipenuhi.



Setiap pertandingan sepak bola profesional resmi yang digelar harus menggunakan ukuran gawang yang sesuai dengan standar yang ditetapkan Federasi Sepakbola Dunia (FIFA) . Ada ukuran paten untuk panjang dan lebar lapangan, dan ditambah tinggi gawang.

Panjang gawang sepak bola sesuai standar internasional adalah 7,32 meter atau sekira 8 yards. Konon ini ukuran itu tidak berubah sejak 1863. Panjang dari gawang ini berkaitan dengan ukuran lapangan sepak bola yang digunakan. Pengukurannya harus tetap memerhatikan penempatan kanan, kiri, serta posisi tepat di tengah.

Kemudian, untuk tinggi gawang dan mistar, FIFA mengeluarkan aturan khusus juga. Tinggi gawang harus berukuran 2,33 meter. Ukuran tiang pada gawang sepak bola diukur dari bagian atas, bawah, serta jarak antara mistar dengan tanah atau permukaan lapangan.

Tiang gawang biasanya tertanam di dalam tanah. Tetapi, ada juga sejumlah gawang yang terlihat tak tertancap di tanah sehingga bisa digeser ke berbagai tempat.

Baca juga: 6 Stadion Sepak Bola Terburuk di Dunia Ada yang dari Indonesia

Setelah panjang dan tinggi, aturan yang perlu diperhatikan soal ukuran gawang sepak bola adalah lebarnya. Lebar gawang yang telah ditetapkan FIFA diukur lewat 2 tiang vertikal dan paralel.

Lebar gawang ini pun terbagi menjadi dua jenis, sesuai dengan usia pemainnya. Untuk dewasa, lebar gawang adalah 7,32 meter. Ukuran untuk pemain yang usianya lebih kecil, tentu saja lebarnya menjadi lebih menyusut.

Untuk sepak bola junior, jarak antara tiang adalah 5 meter. Panjang mistar sekira 2 meter dari ketinggian pada gawang 1,5 meter.



Kemudian untuk jaring, FIFA menetapkan bahwa hal itu harus terbuat dari bahan serat plastik. Hal ini bertujuan agar jaring gawang tidak mudah sobek dan tentu saja akan jauh lebih kuat. Terakhir adalah bentuk gawang. Bentuk gawang harus persegi panjang.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Fokus Tugas Jordi...
5 Fokus Tugas Jordi Cruyff setelah Diperkenalkan Jadi Penasihat Teknis PSSI
Timnas Mini Soccer Indonesia...
Timnas Mini Soccer Indonesia Lolos ke Final Piala Asia 2025, Tantang Iran di Laga Puncak
Stadion Kanjuruhan Segera...
Stadion Kanjuruhan Segera Diresmikan Presiden Prabowo
Revolusioner! FIFA Pertimbangkan...
Revolusioner! FIFA Pertimbangkan Format 64 Tim di Piala Dunia 2030
10 Kiper Termahal di...
10 Kiper Termahal di Asia, Ada Emil Audero dan Maarten Paes
7 Pemain Sepak Bola...
7 Pemain Sepak Bola Eropa yang Berpuasa saat Bertanding di Bulan Suci Ramadan
Daftar Juara Liga Indonesia...
Daftar Juara Liga Indonesia sejak 1994/1995, Klub Mana Jadi Raja Sejati?
Peringatan Keras untuk...
Peringatan Keras untuk Timnas Indonesia U-20: Wajib Raih Poin Lawan Uzbekistan!
Dominasi SDUT Bumi Kartini...
Dominasi SDUT Bumi Kartini Jepara Berlanjut di Soccer Challenge-Kudus 2025
Rekomendasi
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
46 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Jamal Musiala, Mesin...
Jamal Musiala, Mesin Gol Jerman Lahir dari Sepak Bola Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved