Aksi Brutal Pemain dalam Sejarah Sepak Bola

Senin, 06 September 2021 - 21:36 WIB
loading...
Aksi Brutal Pemain dalam...
Penikmat sepak bola di Tanah Air dibuat menggelengkan kepala melihat aksi Saiful Indra Cahya saat mengirimkan tendangan kungfu ke wajah pemain Persiraja Banda Aceh pada laga uji coba yang dimenangkan AHHA PS Pati / Foto: Kolase
A A A
JAKARTA - Penikmat sepak bola di Tanah Air dibuat menggelengkan kepala melihat aksi Saiful Indra Cahya saat mengirimkan tendangan kungfu ke wajah pemain Persiraja Banda Aceh pada laga uji coba yang dimenangkan AHHA PS Pati dengan skor 0-3 di Lapangan Aldiron, Jakarta, Senin (6/9/2021) sore.

Akibat tendangan tersebut Saiful Indra Cahya menerima kartu merah dari wasit. Sementara pemain Persiraja tidak dijelaskan seperti apa kondisinya setelah menerima tendangan kungfu pemain AHHA PS Pati tersebut.

BACA JUGA: Keributan di Laga Uji Coba AHHA PS Pati vs Persiraja

Pasalnya, pada laman resmi Persiraja maupun akun media sosial Intagram pribadi klub tidak menjelaskan kondisi pemain pasca menerima tendangan Saiful. Meski demikian, tendangan kungfu sebenarnya tidak dibenarkan dalam sepak bola, sebab ini bisa menciderai sikap fair play dalam olahraga ini.

BACA JUGA: Ngeri, Tendangan Kungfu Saiful Indra Cahya dan Tekel Keras Zulham Bikin Netizen Elus Dada

Berikut Tendangan Kungfu Paling Populer dalam Sejarah Sepak Bola

Aksi Brutal Pemain dalam Sejarah Sepak Bola


1. Eric Cantona
Tendangan kungfu pertama dipopulerkan oleh Eric Cantona. Legenda Manchester United itu melakukannya pada 1995 saat ia melepaskan tendangan kungfu ke arah penggemar Crystal Palace. Penyebabnya, lantaran ia kesal diejek setelah diusir wasit.

Aksi Brutal Pemain dalam Sejarah Sepak Bola


2. Nigel de Jong
Pada 2008, Nigel de Jong kehebatan kakinya. Tapi bukan saat mengolah si kulit bundar melainkan tendangan kungfu ke arah Xabi Alonso saat Belanda berhadapan melawan Spanyol di Piala Eropa 2008.

Peristiwa itu terjadi saat de Jong dan Alonso saling memerebutkan bola yang masih berada di udara. Alhasil, tendangan kungfu pemain berkepala plontos itu mengenai dada gelandang tim Matador. Beruntung, wasit saat itu hanya menghadiahi kartu kuning.



3. Hariono
Tak hanya di Eropa saja. Aksi paling diingat dalam sepak bola juga pernah terjadi di Indonesia. Itu terjadi pada 2019 saat Hariono, yang saat itu membela Persib Bandung melepaskan tendangan ke kepala Matias Conti. Sama seperti Nigel de Jong, Hariono hanya diberikan kartu kuning.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Fokus Tugas Jordi...
5 Fokus Tugas Jordi Cruyff setelah Diperkenalkan Jadi Penasihat Teknis PSSI
Timnas Mini Soccer Indonesia...
Timnas Mini Soccer Indonesia Lolos ke Final Piala Asia 2025, Tantang Iran di Laga Puncak
Stadion Kanjuruhan Segera...
Stadion Kanjuruhan Segera Diresmikan Presiden Prabowo
7 Pemain Sepak Bola...
7 Pemain Sepak Bola Eropa yang Berpuasa saat Bertanding di Bulan Suci Ramadan
Bagaimana Nasib Persipura...
Bagaimana Nasib Persipura Jayapura, Klub Terbanyak Juara Liga Indonesia?
Daftar Juara Liga Indonesia...
Daftar Juara Liga Indonesia sejak 1994/1995, Klub Mana Jadi Raja Sejati?
Peringatan Keras untuk...
Peringatan Keras untuk Timnas Indonesia U-20: Wajib Raih Poin Lawan Uzbekistan!
Dominasi SDUT Bumi Kartini...
Dominasi SDUT Bumi Kartini Jepara Berlanjut di Soccer Challenge-Kudus 2025
5 Pemain Brasil yang...
5 Pemain Brasil yang Sukses Setelah Pulang ke Klub Masa Kecilnya: Neymar Termasuk?
Rekomendasi
KPK Enggak Masalah Mantan...
KPK Enggak Masalah Mantan Juru Bicaranya Bela Hasto Kristiyanto
Baim Wong Bingung Perilaku...
Baim Wong Bingung Perilaku Paula Verhoeven, Klaim Pencemaran Nama Baik
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
39 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved