Kesederhanaan Egy Maulana Vikri Disorot Media Slovakia

Jum'at, 17 September 2021 - 01:05 WIB
loading...
Kesederhanaan Egy Maulana...
Media Slowakia, Novy Cas mengklaim bahwa Egy Maulana Vikri merupakan pribadi yang sangat sederhana dan jauh dari kata mewah. Foto: instagram
A A A
BRATISLAVA - Media Slowakia, Novy Cas mengklaim bahwa Egy Maulana Vikri merupakan pribadi yang sangat sederhana dan jauh dari kata mewah. Pemain Tim Nasional (Timnas) Indonesia itu menjadi perhatian warga setempat setelah menjalani debutnya bersama FK Senica.



Egy menjalani debut manisnya bersama FK Senica ketika melawan Pohronie, Sabtu (11/9/2021). Pertandingan tersebut digelar di Stadion OMS Arena dan merupakan laga lanjutan Liga Slowakia.

Gelandang serang berusia 21 tahun itu melakoni debutnya sebagai pemain pengganti. Egy masuk menggantikan Michal Ladislav pada menit ke-59.

Tak butuh waktu lama bagi Egy untuk menunjukan kualitasnya. Dia sukses menciptakan assist yang berhasil dikonversikan menjadi gol oleh Elvis Mashike di menit ke-78. Hasil tersebut sekaligus membawa FK Senica menang tipis 1-0 atas Pohronie.

Performa apik Egy pada debutnya langsung menjadi perhatian publik. Sebelumnya, dia juga jadi buah bibir karena membuat FK Senica memecahkan rekor followers di Instagram.

Pemain asal Medan itu mendapat sorotan dari media lokal Slovakia yang bernama Novy Cas. Media tersebut mengklaim bahwa sosok Egy sangat sederhana. Itu semua terlihat dari kehidupan sehari-hari dia disana sejak bergabung dengan klub asal Senica tersebut.

"Mereka yang mengharapkan kehidupan bintang dipastikan akan kecewa. Egy tinggal bersama rekan setimnya di apartemen klub dekat stadion, dan dia mengendarai Mercedes, yang dia bawa dari Polandia," tulis Novy Cas.

Egy mengaku senang karena para pemain disana menyambutnya dengan baik. Dia juga mengungkapakan tidak kesulitan beradaptasi dengan kehidupan di Slowakia.



"Para pemain menerima saya dengan baik. Saya merasa nyaman di Slovakia. Tidak ada perbedaan jauh antara Polandia dan negara anda (Slovakia)," tutup Egy.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
7 Pemain Timnas Indonesia...
7 Pemain Timnas Indonesia Termahal setelah Emil Audero Cs Jadi WNI, Siapa Saja?
Line Up Timnas Indonesia...
Line Up Timnas Indonesia vs Australia Jika Emil Audero Cs Bisa Dimainkan
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Indonesia Terancam Disalip Malaysia Jika ...
Kedalaman Skuad Timnas...
Kedalaman Skuad Timnas Indonesia setelah Emil Audero Cs Bergabung, Posisi Bek Berlimpah
Timnas Indonesia Langsung...
Timnas Indonesia Langsung Kumpul di Australia pada 16 Maret
Rekomendasi
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
42 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Menghebohkan! Media...
Menghebohkan! Media Rusia Tuntut Google USD20 Desiliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved