Jadi Penggemar Baru Bulu Tangkis, Marco Materazzi Ngaku Ngefans Greysia Polii

Selasa, 19 Oktober 2021 - 01:05 WIB
loading...
A A A
“Serta membantu kalian memenangkan pertandingan dan menjadi juara dunia. Untuk kalian tim Thomas dan Uber dari Indonesia,” imbuhnya.

Dukungan Materazzi berbuah manis. Indonesia berhasil meraih gelar Piala Thomas 2020 usai mengalahkan China di laga final dengan hasil akhir 3-0.



Piala Thomas akhirnya bisa dibawa pulang kembali ke Tanah Air setelah 19 tahun lamanya menanti. Ini juga mengobati luka setelah tim Piala Uber menelan kegagalan.
(mirz)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1645 seconds (0.1#10.24)