Kesibukan Pembalap MotoGP di Lombok: Berlomba Pamer Pemandangan hingga Gowes Sepeda

Selasa, 08 Februari 2022 - 12:57 WIB
loading...
Kesibukan Pembalap MotoGP...
Kesibukan sudah mulai terasa di Lombok. Para pembalap MotoGP sejak pagi membagikan beberapa momen, mulai dari memotret pemandangan di sekitar hotel hingga bersepeda / Foto: Kolase
A A A
Kesibukan sudah mulai terasa di Lombok. Para pembalap MotoGP sejak pagi membagikan beberapa momen, mulai dari memotret pemandangan di sekitar hotel hingga bersepeda.

Fabio Quartararo misalnya. Dalam unggahan di akun Instagram pribadinya (@fabioquartararo), dia nampak menikmati pagi dengan bersantai di pinggir kolam berenang, Selasa (8/2/2022).

Dalam foto tersebut Quartararo sambil membubuhkan tulisan good morning terlihat menikmati sajian cemilan manis di pinggir kolam berenang. Tampak pemandangan indah dari bentangan pohon kelapa yang mengelilingi kolam tersebut.

Kesibukan Pembalap MotoGP di Lombok: Berlomba Pamer Pemandangan hingga Gowes Sepeda


BACA JUGA: Fabio Quartararo Menikmati Keindahan Malam di Lombok Ditemani Suara Kodok

Kemudian ada pembalap tim Gresini Racing, Enea Bastianini yang menunjukkan kondisi berbeda antara malam tadi dan pagi ini. Terlihat emosi berbeda dia tunjukkan.

Ketika malam tadi, Bastianini kebingungan karena terkejut dengan adanya kelelawar di kamar hotelnya. Namun pagi ini, dia terlihat menikmati berjalan mengelilingi hotel dengan membubuhkan kalimat “sangat cantik” menggunakan bahasa Italia.

Mengelilingi hotel juga dinikmati pembalap tim Pramac Racing, Jorge Martin. Meski bukan berupa video, tapi Martin terihat menikmati pemandangan atau suasana di area taman hotel tersebut.

BACA JUGA: Enea Bastianini Disambut Kelelawar di Kamar

Ada juga momen yang dibagikan oleh pembalap Aprilia Aleix Espargaro. Dalam unggahannya, dia mengawali pagi ini dengan bermain sepeda yang diperkirakan bakal mengelilingi area hotel.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sirkuit Mandalika Jadi...
Sirkuit Mandalika Jadi Saksi Bisu Latihan Intensif Pembalap MotoGP 2025
Aldio Oekon Bersinar...
Aldio Oekon Bersinar di Mandalika, Raih Podium Pertama Porsche Sprint Challenge Seri 5
Siap Melesat Kencang...
Siap Melesat Kencang di ARRC, 4 Jagoan Astra Honda Turun di Final Kejurnas MRS 2024
Wamenparekraf Apresiasi...
Wamenparekraf Apresiasi MotoGP Mandalika 2024 Perkuat Promosi Wonderful Indonesia
Girang Menang MotoGP...
Girang Menang MotoGP Indonesia 2024, Jorge Martin Terbayang 'Hantu' di Sirkuit Mandalika
Duo Rider Motul Jorge...
Duo Rider Motul Jorge Martin dan Pedro Acosta Mendominasi MotoGP Mandalika 2024
Motor Marc Marquez Kebakaran...
Motor Marc Marquez Kebakaran saat Balapan MotoGP Indonesia 2024
Motor Marc Marquez Kebakaran,...
Motor Marc Marquez Kebakaran, Jorge Martin Juara MotoGP Indonesia 2024
David Alonso Juara Moto3...
David Alonso Juara Moto3 GP Indonesia 2024, Arbi Aditama Kecelakaan
Rekomendasi
Tiga Pasangan Keluarga...
Tiga Pasangan Keluarga Bersaing di Top 3 Keluarga Seleb Indonesia
Sekjen PDIP Hasto Didakwa...
Sekjen PDIP Hasto Didakwa Perintangan Penyidikan Kasus Harun Masiku
Profil Dokter Oky Pratama,...
Profil Dokter Oky Pratama, Dikaitkan Video Viral Dipanggil Sayang Seorang Pria di Kamar Hotel
Berita Terkini
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
18 menit yang lalu
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
25 menit yang lalu
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
2 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
3 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
4 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
4 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved