Hasil Persipura vs Persita Tangerang: Malapetaka Mutiara Hitam Degradasi!

Kamis, 31 Maret 2022 - 17:47 WIB
loading...
A A A
Hingga akhir pertandingan, Persita pun tidak mampu memperkecil ketertinggalannya dari Persipura. Hasilnya Tim Mutiara Hitam berhasil memenangkan pertandingan tersebut dengan skor akhir 3-0.

Sayangnya, kemenangan tersebut tidak mampu menyelamatkan Persipura dari zona degradasi. Pasalnya di pertandingan lain, Barito Putera mampu mengimbangi Persib Bandung dan menyelamatkan posisinya di Liga 1.

Susunan Pemain:

Persita Tangerang (4-2-1-3): Rendy Oscario; M Edo Febriansyah, Obet Choiri, Dedy Gusmawan, Muhammad Toha; Ricky Ariansyah, Shin Yeong Bae; Harrison Cardoso; Miftahul Hamdi, Ahmad Nur Hardianto, M Kasim Botan.

Pelatih: Widodo Cahyono Putro.

Persipura Jayapura (4-1-2-3): Dede Sulaiman; Wulf Koronia Horota, Brian Fatari, Israel Wamiau, Yustinus Paew; Nelson Alom; Takuya Matsunaga, Elisa Yahya Basna; Yohanes Pahabol, Yevhen Bokhasvili, Ramiro Fergonzi.

Pelatih: Alfredo Vera.
(sto)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1690 seconds (0.1#10.24)