Pembaruan Kontrak Tak Jelas, Jack Miller Galau Mikir Masa Depan

Senin, 18 April 2022 - 09:01 WIB
loading...
Pembaruan Kontrak Tak...
Jack Miller mengutarakan kegelisahannya lantaran tak kunjung menerima kabar mengenai pembaruan kontrak dari Ducati Lenovo / Foto: Instagram Jack Miller
A A A
Jack Miller mengutarakan kegelisahannya lantaran tak kunjung menerima kabar mengenai pembaruan kontrak dari Ducati Lenovo. Padahal masa bakti pembalap berusia 27 tahun itu bakal selesai pada akhir musim ini.

Miller mengakui belum ada komunikasi dengan timnya perihal kontrak baru. Hal tersebut pun sangat ia sesali karena sudah berjuang keras dalam melewati empat grand prix pada musim ini.

"Tidak, tidak ada pembicaraan. Apa yang bisa saya lakukan? Saya hanya bisa melakukan yang terbaik. Maksudku, saya tidak bisa menahannya," kata Miller dikutip dari Motorsport-Total, Minggu (17/4/2022).

BACA JUGA: Diam-diam Fabio Quartararo Contek Marc Marquez Saat Duel di MotoGP Amerika Serikat 2022

Miller pun hanya bisa pasrah. Dia tidak kecewa karena kejadian serupa kerap kali terjadi dalam kariernya. Pun begitu, hal ini akan didapuk sebagai motivasinya guna mendongkrak performanya bersama Desmosedici GP22.

"Saya hanya bisa melakukan yang terbaik di trek. Itu saja. Mereka belum mengatakan sepatah kata pun sejauh ini. Sangat menyakitkan," imbuh Miller.

"Terkadang bisa saja ragu mengapa itu terjadi. Tapi saya tidak bisa mengendalikannya. Saya hanya bisa melakukan apa yang saya bisa," tambahnya.

BACA JUGA: Sama-sama Bertubuh Mungil, Enea Bastianini Disebut Mirip Dani Pedrosa

Kinerja Miller bersama Ducati Lenovo sejatinya cukup mengesankan. Pembalap kelahiran Townsville itu sedang bertengger di peringkat ketujuh dengan 31 poin dari sebuah podium di GP Amerika 2022.

Dan sebagai informasi tambahan, grand prix selanjutnya tinggal menghitung hari untuk berpindah ke GP Portugal 2022. Marc Marquez dan para pembalap lainnya akan mengaspal di Sirkuit Algarve, yang rangkaian balapannya dimulai pada 22-24 April mendatang.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Klasemen MotoGP 2025:...
Klasemen MotoGP 2025: Marc Marquez Kokoh di Puncak Usai Menangi MotoGP Thailand
Marc Marquez Kampiun...
Marc Marquez Kampiun MotoGP Thailand 2025, Sempat Dikudeta sang Adik!
Marc Marquez Tak Sabar...
Marc Marquez Tak Sabar Geber Motor di MotoGP Thailand 2025
Michelin Bantah Ban...
Michelin Bantah Ban Jadi Penyebab Kecelakaan Horor Jorge Martin di MotoGP 2025
Bagnaia dan Marc Marquez...
Bagnaia dan Marc Marquez Duet Maut di MotoGP 2025: Tak Ada Anak Emas di Garasi Ducati!
Kekayaan Marc Marquez...
Kekayaan Marc Marquez Tembus Rp1 Triliun, Jadi Atlet Terkaya di Spanyol
Francesco Bagnaia Tercepat...
Francesco Bagnaia Tercepat di FP2 MotoGP Malaysia 2024
Marc Marquez Tercepat...
Marc Marquez Tercepat di Sesi Pemanasan MotoGP Thailand 2024
Marquez Pecahkan Rekor...
Marquez Pecahkan Rekor di FP2 MotoGP Thailand, Jorge Martin dan Bagnaia Terancam?
Rekomendasi
Percepatan Ketahanan...
Percepatan Ketahanan Pangan, PTPN IV PalmCo Optimalkan Areal Replanting
Meghan Markle Buat Masalah...
Meghan Markle Buat Masalah Lagi dengan Kate Middleton Imbas Temui Pangeran Harry
Waketum Kadin James...
Waketum Kadin James Riady: Tak Ada Negara yang Lebih Baik dari Indonesia
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
8 jam yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
9 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
9 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
9 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
11 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
11 jam yang lalu
Infografis
Jerman Khawatir Bom...
Jerman Khawatir Bom Nuklir AS Tak Bela NATO saat Perang Lawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved