Desain Unik Medali SEA Games 2021, Panpel Sediakan 4.000 Keping

Selasa, 26 April 2022 - 11:05 WIB
loading...
Desain Unik Medali SEA...
Penyelenggara SEA Games 2021 di Hanoi, Vietnam menyiapkan sebanyak 4000 keping medali. Terdapat keunikan tersendiri dari bentuk dan desainnya. Foto: vnexpress
A A A
HANOI - Penyelenggara SEA Games 2021 di Hanoi, Vietnam menyiapkan sebanyak 4000 keping medali. Terdapat keunikan tersendiri dari bentuk dan desainnya.



Pesta olahraga terbesar di Asia Tenggara itu akan berlangsung pada 12 - 23 Mei 2022. Sebanyak 40 cabang dan 526 kategori akan berkompetisi di 11 provinsi dan kota.

Nantinya, atlet masing-masing cabang olahraga akan mendapatkan medali emas, perak dan perunggu. Medali-medali itu terbuat dari campuran tembaga-seng.

Dalam laman Vnexpress disebutkan, mayoritas komponen medali atau sebanyak 85 persen merupakan tembaga merah. Setiap medali setebal lima milimeter yang memiliki motif maskot SEA Games tahun ini, Saola, corak timbul lainnya.

Logo pada medali, menggunakan desain tangan berbentuk V yang juga terlihat seperti burung. Hoang Xuan Hieu, pencipta logo tersebut, mengatakan bahwa karyanya mewakili kedamaian serta kebanggaan saat para atlet meletakkan tangan mereka di dada dan memandang ke arah bendera nasional.

Burung biru adalah simbol dari semangat pantang menyerah. Menggambarkan keinginan menaklukkan dan persahabatan di Asia Tenggara.

Medali emas akan dilapisi dengan lapisan emas 24 karat. Demikian pula medali perak akan berlapis perak dan medali perunggu berlapis perunggu.

Selain itu, untuk meningkatkan daya tahan, setiap medali akan dilapisi dengan tiga lapis di bagian dalam dan satu lapis lagi di bagian luar. Sedangkan strip medali tidak terbuat dari sutra atau satin seperti medali lainnya, tetapi dari kain tenun.

Dalam lama lain, khusus untuk tim tuan rumah bukan cuma mendapat medali. Mereka juga mendapatkan uang tunai sesuai jenis medali yang mereka dapat.



Khusus untuk pemenang medali emas akan mendapatkan uang tunai sebesar 10 juta Dong Vietnam atau sekitar Rp6,3 juta. Perak sebesar 7 juta Dong, dan perunggu 5 juta Dong.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Indra Sjafri Dipecat...
Indra Sjafri Dipecat dari Timnas Indonesia U-20, tetapi Ditunjuk untuk SEA Games 2025
Selam Absen di SEA Games...
Selam Absen di SEA Games 2025, POSSI Pertimbangkan Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Asia Tenggara Fin Swimming
Kisah Ane Farstad: Dari...
Kisah Ane Farstad: Dari Atlet Olimpiade Jadi Pengusaha Mode Sukses
Jadwal Lengkap 3 Timnas...
Jadwal Lengkap 3 Timnas Indonesia Garuda Muda di Tahun 2025
Gelar Kongres, PB FOBI...
Gelar Kongres, PB FOBI Targetkan Barongsai Tampil di SEA Games dan Asian Games
Ratusan Pebulu Tangkis...
Ratusan Pebulu Tangkis Semarakkan SAPMA Pora Open 2024
GHP Recharge Throwdown...
GHP Recharge Throwdown 2024, Ajang Uji Kemampuan Komunitas dan Atlet Functional Fitness
Narantraya Jeihan Widjaya...
Narantraya Jeihan Widjaya Torehkan Prestasi Membanggakan di Shark Equestrian Competition
Kontribusi Pupuk Indonesia...
Kontribusi Pupuk Indonesia Turut Hasilkan Medali Emas Olimpiade Paris 2024
Special Bola
Erick Thohir Ungkap...
Bola Dunia
Erick Thohir Ungkap Target Timnas Indonesia di 2 Laga Tersisa Kualifikasi Piala Dunia 2026: Raih 3 Poin hingga Berharap Kejutkan Jepang!
Jadwal Piala Asia U-17...
Bola Dunia
Jadwal Piala Asia U-17 2025: Ada Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17, hingga Australia U-17 vs Vietnam U-17 di Laga Pembuka!
Jadwal Siaran Langsung...
Bola Dunia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-17 vs Yaman U-17 di Piala Asia U-17 2025: Laga Penting, Live di RCTI!
Rekomendasi
Viral! Ini Cara Ubah...
Viral! Ini Cara Ubah Foto Jadi Animasi ala Studio Ghibli Pakai ChatGPT 4o, Bisa Jadi Seindah Spirited Away!
One Way Lokal GT Kalikangkung...
One Way Lokal GT Kalikangkung Dihentikan, Dialihkan ke KM 428 Jangli hingga 442 Bawen
Anggota DPRD dari Fraksi...
Anggota DPRD dari Fraksi Perindo Terjun Langsung Bantu Korban Longsor di Timor Tengah Selatan
Berita Terkini
Alex Pereira: Antara...
Alex Pereira: Antara Cedera dan Duel Jilid 2 vs Magomed Ankalaev Agustus 2025
26 menit yang lalu
Eliano Reijnders Rayu...
Eliano Reijnders Rayu Tristan Gooijers Lewat Diplomasi Sepatu Bola Berbendera Indonesia-Belanda
1 jam yang lalu
Saul Canelo Alvarez...
Saul Canelo Alvarez Singkirkan David Benavidez: Dia Bukan Juara Dunia
2 jam yang lalu
Erick Thohir Hati-hati...
Erick Thohir Hati-hati Bahas Proses Naturalisasi Miliano Jonathans
3 jam yang lalu
Ranking FIFA Negara...
Ranking FIFA Negara ASEAN: Indonesia Tinggalkan Malaysia, Kejar Thailand
4 jam yang lalu
Indonesia Masuk 3 Besar...
Indonesia Masuk 3 Besar Negara dengan Penggemar Sepak Bola Terbanyak di Dunia
4 jam yang lalu
Infografis
Stafsus Menkeu: Medali...
Stafsus Menkeu: Medali Emas Atlet Dijamin Semua Bebas Bea
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved