Greysia Polii Unggah Pesan Menyentuh sebelum Pamitan di Final Indonesia Masters 2022
loading...
A
A
A
Siapapun yang membuat berita ini saya ingin mengucapkan terimakasih.
Sebagai seseorang yang telah menjalani 30th sebagai seorang atlet, tidak ada perkataan lain yang mewakili selain CUKUP.
Mempunyai perasaan CUKUP itu tidak datang begitu saja, tapi perasaan dan perkataan yang dibangun setiap hari selama bertahun-tahun.
CUKUP, suami dan mama saya telah menunggu cukup lama untuk saya pulang kerumah. ????
“Cukupkanlah dirimu dengan apa yang ada padamu..” Ibrani 13:5
Sebagai seseorang yang telah menjalani 30th sebagai seorang atlet, tidak ada perkataan lain yang mewakili selain CUKUP.
Mempunyai perasaan CUKUP itu tidak datang begitu saja, tapi perasaan dan perkataan yang dibangun setiap hari selama bertahun-tahun.
CUKUP, suami dan mama saya telah menunggu cukup lama untuk saya pulang kerumah. ????
“Cukupkanlah dirimu dengan apa yang ada padamu..” Ibrani 13:5
(yov)