Hasil Liga Europa Bodo/Glimt vs Arsenal: The Gunners Menang Susah Payah

Jum'at, 14 Oktober 2022 - 01:41 WIB
loading...
A A A
Kondisi ini memaksa Arteta memasukkan beberapa tenaga baru untuk mengimbangi permainan lawan. Kendati begitu, Bodo/Glimt yang bermain disiplin sukses menggagalkan serangan Arsenal.

Pada akhirnya, tidak ada gol tambahan yang tercipta hingga pertandingan di babak kedua selesai. Arsenal berhasil mengalahkan Bodo/Glimt dengan skor 1-0.



Susunan Pemain Bodo/Glimt vs Arsenal:

Bodo/Glimt (4-3-3): Nikita Khaikin, Alfons Sampsted, Marius Hoibraten, Marius Lode, Brice Wembangomo, Hugo Vetlesen, Patrick Berg, Ulrik Saltnes, Runar Espejord, Ola Solbakken, Amahi Pellegrino.

Pelatih: Kjetil Knutsen

Arsenal (4-3-3): Matt Turner, Ben White, Rob Holding, William Saliba, Kieran Tierney, Martin Odegaard, Albert Sambi-Lokonga, Fabio Vieira, Bukayo Saka, Eddie Nketiah, Reiss Nelson.

Pelatih: Mikel Arteta
(mirz)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1293 seconds (0.1#10.24)